Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Manfaat Air Rendaman Nanas, Ampuh Mencegah Kanker dan Menurunkan Berat Badan

Kompas.com - 08/12/2023, 21:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Minum air rendaman nanas setiap hari diyakini ampuh untuk mencegah kanker dan efektif menurunkan berat badan. 

Dilansir dari laman Kemenkes, nanas baik dikonsumsi untuk kesehatan karena buah ini kaya akan kandungan serat, vitamin C, folat, dan vitamin B6.

Buah tersebut juga bisa mengatasi sembelit karena dapat memecah molekul protein supaya lebih mudah dicerna dan diserap oleh usus.

Bila air rendaman nanas dikonsumsi setiap pagi, manfaat apa saja yang dapat dirasakan tubuh?

Baca juga: Ini yang Dirasakan Tubuh Saat Minum Air Rendaman Nanas, Apa Saja?


1. Mengatasi peradangan

Dilansir dari Health and Love Page, minum air rendaman nanas secara teratur dapat membantu dalam pengobatan cedera olahraga ringan dan radang sendi karena dapat menurunkan efek rasa sakit dan peradangan.

Manfaat yang satu ini bisa dirasakan karena nanas mengandung bromelain yang memiliki sifat antiinflamasi yang kuat. Bromelain adalah enzim yang mendukung upaya tubuh untuk menghilangkan racun.

Enzim tersebut bekerja dengan mengurangi efek peradangan yang mempengaruhi semua organ dan jaringan dalam sistem.

Baca juga: Punya Efek terhadap Gula Darah, Apakah Nanas Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes?

2. Menghilangkan parasit dari usus dan hati

Nanas yang kaya akan kandungan bromelain dapat menghilangkan parasit dari usus dan hati.

Ada beberapa penelitian yang mengonfirmasi bahwa minum air nanas selama tiga hari berturut-turut dapat menghilangkan cacing pita.

3. Menyeimbangkan elektrolit

Nanas tidak hanya mengandung serat, vitamin C, folat, dan vitamin B6, namun juga berisi kalium.

Diketahui, kalium adalah mineral yang penting bagi tubuh karena dapat menjaga keseimbangan cairan tubuh.

Bila orang mengonsumsi air rendaman nanas yang kaya kalium, minuman ini dapat memperkuat tubuh dan menjaga keseimbangan elektrolit yang tepat.

Baca juga: 6 Bahaya Buah Nanas, Potensi Rusak Gigi dan Naikkan Gula Darah

4. Menyehatkan pencernaan

Bromelain yang terkandung dalam nanas adalah enzim yang membantu pencernaan protein dengan baik.

Minum air rendaman nanas secara teratur bermanfaat untuk meningkatkan kerja sistem pencernaan.

Halaman:

Terkini Lainnya

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com