Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Bansos yang Cair Oktober 2023, Ada PKH dan PIP Kemendikbud

Kompas.com - 16/10/2023, 15:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

3. PKH tahap 4

Pemerintah mencairkan PKH tahap 4 dengan kategori yang berbeda-beda.

Untuk kategori kesehatan, PKH diberikan kepada ibu hamil dan anak balita dengan besaran Rp 3.000.000 per tahun.

Selain itu, pemerintah juga mencairkan bansos untuk kategori pendidikan sebesar Rp 900.000 per tahun untuk SD, Rp 1.500.000 juta untuk SMP, dan Rp 2.000.000 untuk SMA.

PKH juga disalurkan kepada mereka yang memiliki anggota keluarga berusia 60 tahun dan penyandang disabilitas dengan nominal Rp 2,4 juta per tahun.

Cara mengecek penerima PKH sebagai berikut:

  • Kunjungi https://cekbansos.kemensos.go.id/
  • Masukkan nama provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa
  • Masukkan nama penerima manfaat untuk mengecek hasilnya
  • Masukkan kode huruf
  • Jika sudah, klik "CARI DATA" lalu tunggu sampai hasilnya muncul.

Dilansir dari indonesia.go.id, berikut ini syarat harus dipenuhi bila masyarakat ingin menjadi penerima PKH:

  • WNI dibuktikan dengan memiliki e-KTP
  • Terdaftar sebagai golongan keluarga berkebutuhan pada data kelurahan setempat
  • Tidak berstatus sebagai ASN, prajurit TNI, maupun anggota Polri.
  • Belum pernah menerima bantuan lain seperti BLT UMKM, BLT subsidi gaji, dan Kartu Prakerja
  • Terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos RI.

Baca juga: Jokowi Cabut PPKM, Bagaimana Nasib Bansos dan Aturan Pergerakan Masyarakat?

4. BLT Dana Desa

Pemerintah akan mencairkan BLT Dana desa dengan besaran Rp 300.000 per bulan.

BLT Dana Desa disalurkan kepada warga desa atau kelurahan yang belum mendapatkan bantuan dari Kemensos.

Nantinya, BLT Dana Desa akan dicairkan sebesar Rp 900.000 untuk periode Oktober-Desember 2023.

Daftar nama desa yang mendapat BLT dapat dilihat dengan cara berikut ini:

  • Kunjungi https://sid.kemendesa.go.id/
  • Pilih "Dana Desa"
  • Masukkan nama kabupaten/kota
  • Pilih tahun 2023
  • Klik "BLT Desa"
  • Tunggu beberapa saat sampai daftar nama desa penerima BLT muncul.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kisah Pilu Simpanse yang Berduka, Gendong Sang Bayi yang Mati Selama Berbulan-bulan

Kisah Pilu Simpanse yang Berduka, Gendong Sang Bayi yang Mati Selama Berbulan-bulan

Tren
Bobot dan Nilai Minimum Tes Online 2 Rekrutmen BUMN 2024, Ada Tes Bahasa Inggris

Bobot dan Nilai Minimum Tes Online 2 Rekrutmen BUMN 2024, Ada Tes Bahasa Inggris

Tren
6 Artis yang Masuk Bursa Pilkada 2024, Ada Ahmad Dhani dan Raffi Ahmad

6 Artis yang Masuk Bursa Pilkada 2024, Ada Ahmad Dhani dan Raffi Ahmad

Tren
7 Dokumen Syarat Pendaftaran CPNS 2024 yang Wajib Disiapkan

7 Dokumen Syarat Pendaftaran CPNS 2024 yang Wajib Disiapkan

Tren
Kelompok yang Boleh dan Tidak Boleh Beli Elpiji 3 Kg, Siapa Saja?

Kelompok yang Boleh dan Tidak Boleh Beli Elpiji 3 Kg, Siapa Saja?

Tren
Jarang Diketahui, Ini Manfaat dan Efek Samping Minum Teh Susu Setiap Hari

Jarang Diketahui, Ini Manfaat dan Efek Samping Minum Teh Susu Setiap Hari

Tren
Pertamina Memastikan, Daftar Beli Elpiji 3 Kg Pakai KTP Tak Lagi Dibatasi hingga 31 Mei 2024

Pertamina Memastikan, Daftar Beli Elpiji 3 Kg Pakai KTP Tak Lagi Dibatasi hingga 31 Mei 2024

Tren
Benarkah Makan Cepat Tingkatkan Risiko Obesitas dan Diabetes?

Benarkah Makan Cepat Tingkatkan Risiko Obesitas dan Diabetes?

Tren
BMKG: Daftar Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 24-25 Mei 2024

BMKG: Daftar Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 24-25 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Ikan Tinggi Natrium, Pantangan Penderita Hipertensi | Sosok Pegi Pelaku Pembunuhan Vina

[POPULER TREN] Ikan Tinggi Natrium, Pantangan Penderita Hipertensi | Sosok Pegi Pelaku Pembunuhan Vina

Tren
8 Golden Rules JKT48 yang Harus Dipatuhi, Melanggar Bisa Dikeluarkan

8 Golden Rules JKT48 yang Harus Dipatuhi, Melanggar Bisa Dikeluarkan

Tren
Saat Prabowo Ubah Nama Program Makan Siang Gratis Jadi Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak...

Saat Prabowo Ubah Nama Program Makan Siang Gratis Jadi Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak...

Tren
Microsleep Diduga Pemicu Kecelakaan Bus SMP PGRI 1 Wonosari, Apa Itu?

Microsleep Diduga Pemicu Kecelakaan Bus SMP PGRI 1 Wonosari, Apa Itu?

Tren
Ilmuwan Temukan Kemungkinan Asal-usul Medan Magnet Matahari, Berbeda dari Perkiraan

Ilmuwan Temukan Kemungkinan Asal-usul Medan Magnet Matahari, Berbeda dari Perkiraan

Tren
5 Fakta Penangkapan Pegi Pembunuh Vina: Ganti Nama, Pindah Tempat, dan Jadi Kuli

5 Fakta Penangkapan Pegi Pembunuh Vina: Ganti Nama, Pindah Tempat, dan Jadi Kuli

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com