Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Promo Makanan HUT Ke-25 Bank Mandiri, Bertabur Promo Serba 25!

Kompas.com - 01/10/2023, 19:30 WIB
Diva Lufiana Putri,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bank Mandiri menawarkan beragam promo serba 25 dalam rangka hari ulang tahun (HUT) ke-25 yang jatuh pada besok, Senin (2/10/2023).

Direktur Jaringan & Retail Banking Bank Mandiri Aquarius Rudianto menjelaskan, program bertajuk PromoLengkAPP ini merupakan apresiasi atas kepercayaan dan dukungan nasabah.

Seluruh diskon maupun promo juga dapat dinikmati nasabah dengan menggunakan Livin' by Mandiri, Mandiri Debit, dan Mandiri Kartu Kredit.

"Dalam rangka ulang tahun ke-25, Bank Mandiri menghadirkan berbagai promo menarik di banyak kategori untuk nasabah," ujarnya dalam keterangan tertulis kepada Kompas.com, Minggu (1/10/2023).

Aquarius melanjutkan, program promo yang melibatkan mitra merchant favorit masyarakat ini dapat dinikmati mulai 2 Oktober 2023.

Baca juga: Cara Membuat Kartu Kredit Bank Mandiri secara Online, Bisa lewat Aplikasi dan Website


Daftar promo makanan HUT ke-25 Mandiri

Promo makanan dan diskon kebutuhan lainnya dalam rangka 25 tahun Bank Mandiri telah tercantum dalam tautan berikut:

Berikut promo makanan yang dapat dinikmati nasabah Bank Mandiri:

1. Arena

Promo makanan dalam rangka HUT ke-25 Mandiri dapat dirasakan di Arena, yang meliputi Greyhound Cafe, Penang Bistro, Seribu Rasa, Maison Tatsuya, dan Menya Musashi.

Berlaku mulai awal bulan ini hingga 31 Oktober 2023, promo berupa diskon maksimal 25 persen dengan maksimal potongan Rp 250.000.

Hanya untuk dine-in atau makan di tempat, diskon berlaku untuk nasabah Mandiri Kartu Kredit Jenis Platinum ke atas.

Informasi selengkapnya dapat disimak di sini.

2. Bandar Djakarta

Bank Mandiri memberikan diskon sebesar Rp 250.000 untuk nasabah yang makan di seluruh outlet Bandar Djakarta khusus pada 2 Oktober 2023.

Namun, promo hanya dapat diperoleh jika melakukan pembayaran menggunakan QRIS melalui aplikasi Livin' by Mandiri.

Diskon diberikan untuk pembelian minimal Rp 1 juta, dan terbuka hanya untuk 200 transaksi per hari.

Informasi promo Bandar Djakarta selanjutnya dapat dilihat di sini.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com