Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dibuka Besok, Ini Profil Masjid Raya Sheikh Zayed Solo

Kompas.com - 27/02/2023, 11:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Jawa Tengah bakal dibuka esok hari, Selasa (28/2/2023).

Direktur Operasional Masjid Raya Sheikh Zaed, Munajat mengatakan bahwa pembukaan masjid akan dibarengi dengan perayaan Isra' Mi'raj.

"Sebagai simbolis pembukaan nanti akan ada perayaan Isra- Mi'raj pada tanggal 28 Februari," ucapnya, dikutip dari KompasTV.

Sebelum pembukaan, Munajat telah melakukan simulasi dengan tujuan supaya petugas masjid siap memberikan pelayanan bagi masyarakat umum.

Lantas, seperti apa profil Masjid Raya Sheikh Zayed Solo?

Baca juga: Kapan Masjid Raya Sheikh Zayed Solo Dibuka? Ini Kata Kemenag


Profil Masjid Raya Sheikh Zayed Solo

Masjid Raya Sheikh Zayed merupakan hadiah dari Mohammed bin Zayed Al Nahyan (MBZ) untuk Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai simbol persahabatan Indonesia dengan Uni Emirat Arab (UEA).

Simbol persahabatan itu diperkuat dengan ditanamnya pohon Sala di area masjid.

Sebelumnya, masjid ini telah diresmikan MBZ dan Jokowi pada tahun lalu, tepatnya 14 November 2022.

Dilansir dari laman Pemerintah Kota Surakarta, Masjid Raya Sheikh Zayed berlokasi di Jl. Ahmad Yani No.128 Gilingan, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah.

Masjid ini memiliki luas 8.000 meter persegi dan dibangun dua lantai.

Masjid Raya Sheikh Zayed dilengkapi empat menara dan satu kubah utama. Total, Masjid Raya Sheikh Zayed memiliki 82 kubah yang dihiasi batu pualam putih.

Masjid megah ini mampu menampung jemaah hingga 10.000 orang. Adapun bangunan intinya bisa menampung 4.000 orang.

Baca juga: Mengenal Masjid Raya Sheikh Zayed Solo, Hadiah dari UEA untuk Indonesia

Replika masjid Abu Dhabi

Masjid Raya Sheikh Zayed dibangun dengan nuansa emas dan putih.

Pada malam hari, Masjid Raya Sheikh Zayed dihiasi dengan lampu berwarna biru yang menambah kemegahan dinding putih dan lampu kuningnya.

Dikutip dari Kompas.com (2022), Masjid Raya Sheikh Zayed merupakan replika dari Sheikh Zayed Grand Mosque, Abu Dhabi, UEA.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Tren
Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Tren
Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Tren
Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Tren
Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Tren
Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Tren
Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Tren
Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Tren
Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Tren
4 Jenis Ikan Tinggi Histamin, Waspadai Potensi Keracunan Makanan

4 Jenis Ikan Tinggi Histamin, Waspadai Potensi Keracunan Makanan

Tren
Resmi, Berikut Rincian Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024

Resmi, Berikut Rincian Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com