Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

11 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Darah Tinggi

Kompas.com - 17/02/2023, 15:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Darah tinggi atau hipertensi termasuk penyakit yang serius bagi manusia, tak terkecuali warga Indonesia.

Data Kementerian Kesehatan RI menunjukkan, diperkirakan sebanyak 63.309.620 orang menderita tekanan darah tinggi pada 2018. Sementara 427.218 orang di antaranya meninggal dunia akibat penyakit tersebut.

Penderita darah tinggi mayoritas merupakan orang dewasa usia 55-64 tahun (55,2 persen). Namun, penyakit ini juga menyerang orang berumur 45-54 tahun (45,3 persen) dan 31-44 tahun (31,6 persen).

Tekanan darah tinggi mudah menyerang orang yang memiliki pola hidup yang salah, misalnya banyak mengonsumsi makanan tidak sehat dan kurang beraktivitas.

Berikut 11 makanan yang harus dihindari oleh penderita darah tinggi.

Baca juga: 5 Kebiasaan Makan untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Apa Saja?

1. Garam

Dilansir dari Medical News Today, sodium dalam garam dapat meningkatkan tekanan darah.

Setiap orang hanya dianjurkan mengonsumsi maksimal 2,3 gram atau 1 sendok teh garam per hari.

Untuk menurunkan tekanan darah, penderita dianjurkan mengurangi konsumsi garam paling tidak selama 4 minggu.

2. Kafein

Penelitian membuktikan, 200-300 mg kafein dapat meningkatkan tekanan darah hanya selama 1 jam sejak dikonsumsi. Parahnya, kondisi ini dapat bertahan hingga 3 jam.

Untuk itu, penderita darah tinggi direkomendasikan mengurangi konsumsi kopi atau mengganti dengan produk yang tidak mengandung kafein terlalu banyak.

3. Alkohol

Orang yang mengonsumsi alkohol terbukti memiliki tekanan darah tinggi pada tubuhnya.

Parahnya, konsumsi alkohol yang sedikit juga tidak membuat efeknya membaik. Selain itu, konsumsi alkohol juga memicu penyakit jantung dan obesitas.

Baca juga: 10 Obat Alami yang Ampuh Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

4. Makanan olahan

Makanan olahan umumnya mengandung banyak garam dan lemak. Keduanya dapat memicu tekanan darah tinggi.

Oleh karena itu, sangat dianjurkan untuk menghindari makanan ini atau hanya memilih produk dengan kandungan natrium relatif rendah.

Makanan olahan seperti sosis sebaiknya dihindari oleh penderita tekanan darah tinggi.PIXABAY/ eKokki Makanan olahan seperti sosis sebaiknya dihindari oleh penderita tekanan darah tinggi.

5. Gula

Sama dengan garam, makanan yang mengandung gula terlalu banyak juga berisiko menyebabkan tekanan darah tinggi.

Halaman:

Terkini Lainnya

Analisis Gempa M 6,5 di Garut, BMKG: Bukan Megathrust

Analisis Gempa M 6,5 di Garut, BMKG: Bukan Megathrust

Tren
Jarang Diketahui, Ini 5 Jenis Makanan yang Sebaiknya Tak Dikonsumsi Bersama dengan Kafein

Jarang Diketahui, Ini 5 Jenis Makanan yang Sebaiknya Tak Dikonsumsi Bersama dengan Kafein

Tren
7 Tanda Terlalu Lama Berlari dan Bisa Membahayakan Tubuh, Apa Saja?

7 Tanda Terlalu Lama Berlari dan Bisa Membahayakan Tubuh, Apa Saja?

Tren
Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 28-29 April 2024

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 28-29 April 2024

Tren
[POPULER TREN] Tanda Tubuh Kelebihan Gula | Kekuatan Timnas Uzbekistan

[POPULER TREN] Tanda Tubuh Kelebihan Gula | Kekuatan Timnas Uzbekistan

Tren
7 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia, Indonesia di Urutan Kelima

7 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia, Indonesia di Urutan Kelima

Tren
Sejarah Head to Head Indonesia Vs Uzbekistan, 6 Kali Bertemu dan Belum Pernah Menang

Sejarah Head to Head Indonesia Vs Uzbekistan, 6 Kali Bertemu dan Belum Pernah Menang

Tren
Shin Tae-yong, Dulu Jegal Indonesia di Piala Asia, Kini Singkirkan Korea Selatan

Shin Tae-yong, Dulu Jegal Indonesia di Piala Asia, Kini Singkirkan Korea Selatan

Tren
Alasan Anda Tidak Boleh Melihat Langsung ke Arah Gerhana Matahari, Ini Bahayanya

Alasan Anda Tidak Boleh Melihat Langsung ke Arah Gerhana Matahari, Ini Bahayanya

Tren
Jejak Karya Joko Pinurbo, Merakit Celana dan Menyuguhkan Khong Guan

Jejak Karya Joko Pinurbo, Merakit Celana dan Menyuguhkan Khong Guan

Tren
10 Hewan Endemik yang Hanya Ada di Indonesia, Ada Spesies Burung hingga Monyet

10 Hewan Endemik yang Hanya Ada di Indonesia, Ada Spesies Burung hingga Monyet

Tren
Kemendikbud Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris untuk SD, Pakar Pendidikan: Bukan Menghafal 'Grammar'

Kemendikbud Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris untuk SD, Pakar Pendidikan: Bukan Menghafal "Grammar"

Tren
Semifinal Piala Asia U23 Indonesia Vs Uzbekistan Tanpa Rafael Struick, Ini Kata Asisten Pelatih Timnas

Semifinal Piala Asia U23 Indonesia Vs Uzbekistan Tanpa Rafael Struick, Ini Kata Asisten Pelatih Timnas

Tren
Gempa M 4,8 Guncang Banten, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa M 4,8 Guncang Banten, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Tren
Soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Sosiolog: Ada Sejarah Tersendiri

Soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Sosiolog: Ada Sejarah Tersendiri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com