Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Penyakit Paling Mematikan di Dunia

Kompas.com - 31/01/2023, 19:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Beberapa faktor yang membuat seseorang berisiko terkena stroke antara lain:

  • Tekanan darah tinggi
  • Riwayat keluarga stroke
  • Merokok, terutama bila dikombinasikan dengan kontrasepsi oral
  • Keturunan Afrika-Amerika

Beberapa faktor risiko stroke dapat diturunkan dengan perawatan pencegahan, pengobatan, dan perubahan gaya hidup. Secara umum, kebiasaan kesehatan yang baik dapat menurunkan risiko seseorang terkena stroke.

Anda perlu mengendalikan tekanan darah tinggi dan menjaga gaya hidup sehat, lengkap dengan olahraga teratur dan diet seimbang yang rendah sodium.

Baca juga: Kenali Ciri Sakit Kepala karena Stroke

3. Infeksi saluran pernapasan bawah

Lower respiratory infections atau infeksi saluran pernapasan bawah adalah infeksi pada saluran udara dan paru-paru. Kondisi tersebut bisa disebabkan oleh:

  • Influenza, atau flu
  • Radang paru-paru
  • Bronkitis
  • Tuberkulosis (TBC)
  • Virus

Batuk adalah gejala utama infeksi saluran pernapasan bawah, bahkan dapat menghasilkan dahak darah.

Seseorang mungkin mengalami gejala seperti demam, berkeringat, atau menggigil atau mengalami sesak napas, mengi, dan rasa sesak di dada.

Salah satu tindakan pencegahan terbaik yang dapat Anda lakukan terhadap infeksi saluran pernapasan bagian bawah adalah dengan melakukan vaksinasi flu setiap tahun.

Jika Anda mengalami infeksi pernapasan, tetaplah di rumah dan istirahatlah sampai Anda merasa lebih baik.

Baca juga: 5 Latihan Pernapasan untuk Meredakan Rasa Cemas

4. Penyakit paru obstruktif kronik

6 tips membersihkan paru-paru secara mandiri yang dapat Anda lakukan. 6 tips membersihkan paru-paru secara mandiri yang dapat Anda lakukan.

Penyakit paru obstruktif kronik (PPOK) adalah penyakit paru progresif jangka panjang yang membuat penderitanya sulit bernapas. Penyakit bronkitis kronis dan emfisema termasuk dalam jenis PPOK.

Beberapa faktor yang membuat seseorang berisiko terkena penyakit paru obstruktif kronik meliputi:

  • Merokok, baik aktif atau pasif
  • Iritasi paru-paru seperti asap kimia
  • Riwayat keluarga, dengan gen defisiensi antitripsin alfa-1 dikaitkan dengan COPD
  • Riwayat infeksi pernafasan sewaktu kecil

Tidak ada obat untuk menyembuhkan COPD, tetapi perkembangannya dapat diperlambat dengan pengobatan.

Cara terbaik untuk mencegah COPD adalah dengan berhenti merokok jika Anda seorang perokok. Bagi yang tidak merokok, hindari asap rokok dan hal lain yang dapat menyebabkan iritasi paru-paru.

Baca juga: 7 Bahan Alami yang Ampuh Membersihkan Paru-paru, Napas Jadi Nyaman

5. Kanker pernapasan

Ilustrasi sesak napas.Shutterstock/New Africa Ilustrasi sesak napas.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kata Media Asing soal Kecelakaan Maut di Subang, Soroti Buruknya Standar Keselamatan di Indonesia

Kata Media Asing soal Kecelakaan Maut di Subang, Soroti Buruknya Standar Keselamatan di Indonesia

Tren
Pendaftaran STIS 2024 Dibuka 15 Mei, Total 355 Kuota, Lulus Jadi CPNS

Pendaftaran STIS 2024 Dibuka 15 Mei, Total 355 Kuota, Lulus Jadi CPNS

Tren
Mencari Bus Pariwisata yang Layak

Mencari Bus Pariwisata yang Layak

Tren
DNA Langka Ditemukan di Papua Nugini, Disebut Bisa Kebal dari Penyakit

DNA Langka Ditemukan di Papua Nugini, Disebut Bisa Kebal dari Penyakit

Tren
Duduk Perkara Komika Gerallio Dilaporkan Polisi atas Konten yang Diduga Lecehkan Bahasa Isyarat

Duduk Perkara Komika Gerallio Dilaporkan Polisi atas Konten yang Diduga Lecehkan Bahasa Isyarat

Tren
Arab Saudi Bangun Kolam Renang Terpanjang di Dunia, Digantung 36 Meter di Atas Laut

Arab Saudi Bangun Kolam Renang Terpanjang di Dunia, Digantung 36 Meter di Atas Laut

Tren
Penjelasan Pertamina soal Pegawai SPBU Diduga Intip Toilet Wanita

Penjelasan Pertamina soal Pegawai SPBU Diduga Intip Toilet Wanita

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus Diganti KRIS Maksimal 30 Juni 2025, Berapa Iurannya?

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus Diganti KRIS Maksimal 30 Juni 2025, Berapa Iurannya?

Tren
Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Tren
Apa yang Terjadi jika BPJS Kesehatan Tidak Aktif Saat Membuat SKCK?

Apa yang Terjadi jika BPJS Kesehatan Tidak Aktif Saat Membuat SKCK?

Tren
Uji Coba Implan Otak Neuralink Pertama untuk Manusia Alami Masalah, Ini Penyebabnya

Uji Coba Implan Otak Neuralink Pertama untuk Manusia Alami Masalah, Ini Penyebabnya

Tren
BPOM Rilis 76 Obat Tradisional Tidak Memenuhi Syarat dan BKO, Ini Daftarnya

BPOM Rilis 76 Obat Tradisional Tidak Memenuhi Syarat dan BKO, Ini Daftarnya

Tren
Update Banjir Sumbar: Korban Meninggal 41 Orang, Akses Jalan Terputus

Update Banjir Sumbar: Korban Meninggal 41 Orang, Akses Jalan Terputus

Tren
Ini Penyebab Banjir Bandang Landa Sumatera Barat, 41 Orang Dilaporkan Meninggal

Ini Penyebab Banjir Bandang Landa Sumatera Barat, 41 Orang Dilaporkan Meninggal

Tren
Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com