Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Idul Adha 2022 Versi Pemerintah, PBNU, dan Muhammadiyah | Update Tarif Listrik 1 Juli 2022

Kompas.com - 01/07/2022, 05:35 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah informasi menghiasi pemberitaan di laman Tren sepanjang Kamis (30/6/2022).

Informasi seputar penetapan Idul Adha 2022 versi pemerintah, PBNU, dan Muhammadiyah mendominasi perhatian publik.

Diketahui pemerintah menetapkan 1 Zulhijah 1443 H jatuh pada Jumat (1/7/2022). Artinya hari raya Idul Adha atau 10 Zulhijah 1443 H jatuh pada Minggu, 10 Juli 2022.

Selain informasi terkait penetapan hari raya Idul Adha, informasi seputar harga vespa Piaggio, hal yang harus dilakukan ketika mendapatkan surat tilang nyasar hingga perihal informasi pengadaan CPNS 2022 juga mendapat perhatian lebih dari pembaca.

Berita populer Tren

Berikut berita terpopuler di laman Tren sepanjang Kamis (30/6/2022) hingga Jumat (1/7/2022) pagi:

1. Idul Adha 2022 menurut pemerintah, PBNU, dan Muhammadiyah

Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) menetapkan 1 Zulhijah 1443 Hijriah jatuh pada Jumat (1/7/2022).

Ketetapan ini disampaikan selepas pelaksanaan sidang isbat pada Rabu (29/6/2022) petang. Hal ini berarti hari raya Idul Adha 10 Zulhijah 1443 Hijriah jatuh pada Minggu, 10 Juli 2022.

Wakil Menteri Agama Zainut Tauhif Sa'adi menjelaskan, ada dua metode yang ditetapkan dalam menentukan waktu awal Zulhijah 1443 Hijriah.

Kedua metode itu yakni metode hisab (perhitungan astronomi) dan metode rukyat (melihat langsung keberadaan hilal). Ia mengatakan, dua metode ini tidak terpisahkan.

Lantas, kapan Idul Adha versi PBNU dan Muhammadiyah?

Informasi lebih jelasnya dapat disimak pada berita berikut:

Kapan Idul Adha? Ini Tanggalnya Menurut Pemerintah, PBNU, dan Muhammadiyah

2. Harga vespa matik Piaggio

Vespa berkonsep matik rasa klasik milik Dodit Redjasa dan Gede Shanta. Vespa ini menggunakan sejumlah bodi milik Vespa klasik. Namun mesinnya dari Piaggio Zip.Dokumentasi/Dodit Redjasa Vespa berkonsep matik rasa klasik milik Dodit Redjasa dan Gede Shanta. Vespa ini menggunakan sejumlah bodi milik Vespa klasik. Namun mesinnya dari Piaggio Zip.

Piaggio sebagai produsen sepeda motor Vespa meluncurkan produk Vespa matic yang sedang digandrungi masyarakat.

Ada beragam model dan spesifikasi Vespa yang bisa dipilih dan disesuaikan dengan kebutuhan Anda.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

Tren
Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com