Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Infeksi Salmonella: Penyebab, Gejala, Pencegahan, dan Pengobatannya

Kompas.com - 06/04/2022, 18:00 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Pengobatan Salmonella

Dikutip dari Cleveland Clinic, (17/1/2019), Sebagian pasien dengan salmonella sembuh dalam empat sampai tujuh hari dan tidak memerlukan pengobatan.

Selama sakit, orang tersebut harus minum banyak cairan untuk menggantikan cairan yang hilang karena diare.

Seseorang yang mengalami diare parah atau sakit lebih dari seminggu mungkin perlu dirawat di rumah sakit. Saat di rumah sakit, dia akan dirawat dengan cairan infus (IV).

Antibiotik dapat digunakan untuk mengobati bayi, orang yang berusia di atas 65 tahun, orang dengan sistem kekebalan yang lemah (seperti pasien kanker), dan mereka yang mengalami diare parah dan demam tinggi serta memiliki bakteri dalam aliran darahnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com