Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Penyebab Tubuh Tiba-tiba Menggigil Saat Tidur

Kompas.com - 18/09/2021, 08:30 WIB
Maya Citra Rosa

Penulis

KOMPAS.com- Badan tiba-tiba menggigil saat tidur dirasakan bagi sebagian orang. Tubuh menggigil terkadang disertai dengan demam atau meningkatnya suhu tubuh.

Namun, menggigil juga bisa terjadi saat tidur tanpda adanya gejala demam.

Berikut ini beberapa penyebab terjadinya tubuh mengigil saat tidur yang perlu diketahui:

Dilansir dari Cleveland Clinic, menggigil adalah tanda bahwa tubuh sedang mengendalikan suhu intinya.

Ketika kedinginan, tubuh mengalami respons alami dengan membuat otot rileks dan berkontraksi agar badan lebih hangat.

Respons tersebut menyebabkan tubuh menggigil, gemetaran, merinding dan gigi bergemeletuk.

Hal yang perlu diperhatikan adalah jika suhu kamar tidak terlalu dingin, atau pakaian dan selimut sudah cukup tebal saat udara sednag dingin, namun tubuh Anda masih mengigil tiba-tiba saat tidur, kemungkinan adanya penyebab lainnya.

Baca juga: Badan Menggigil Tiba-tiba Saat Tidur, Kenali 4 Penyebabnya…

Salah satu penyebab lainnya tubuh menggigil saat tidur disertai demam umumnya disebabkan infeksi virus atau bakteri.

Melansir Sleep Foundation, saat demam, otot tubuh akan mengalami kontraksi dan relaksasi, sehingga menyebabkan tubuh menggigil.

  •  Tubuh menggigil saat tidur karena menopause

Menopause adalah waktu yang sudah memasuki masa mati haid, tubuh menggigil tiba-tiba saat tidur juga dapat terjadi akibat menopause.

Hal ini karena adnaya perubahan hormon menjelang menopause, membuat wanita terkadang mengalami kedinginan, terutama di malam hari.

Kondisi ini menyebabkan badan Anda menggigil saat tidur secara tiba-tiba.

  • Tubuh menggigil saat tidur karena efek putus obat

Tubuh menggigil tiba-tiba saat tidur juga dapat disebabkan efek putus obat.

Saat dosis sejumlah obat dikurangi atau pemberian obat tertentu tiba-tiba dihentikan, terkadang pasien bisa merasakan gejala putus obat ini.

Anda perlu segera berkonsultasi ke dokter apabila badan menggigil tiba-tiba disertai demam tinggi dengan suhu di atas 38 derajat Celsius.

Baca juga: 4 Gejala Baru Covid-19, dari Menggigil, Sakit Kepala, hingga Nyeri Otot

Selain itu, segera bawa penderita ke rumah sakit jika badan menggigil tiba-tiba saat tidur disertai sakit dada, sakit perut parah, atau sesak napas.

(Sumber: Kompas.com Penulis Mahardini Nur Afifah | Editor Mahardini Nur Afifah)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Tren
7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

Tren
Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Tren
Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Tren
Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D saat Terpapar Sinar Matahari?

Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D saat Terpapar Sinar Matahari?

Tren
Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Tren
7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

Tren
BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

Tren
Masalah Tiga Tubuh

Masalah Tiga Tubuh

Tren
Jadwal Lengkap Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Jadwal Lengkap Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Pendaftaran Sekolah Kedinasan STAN, IPDN, dan STIS Dibuka Mei 2024

Pendaftaran Sekolah Kedinasan STAN, IPDN, dan STIS Dibuka Mei 2024

Tren
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Caranya

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Caranya

Tren
Ramai soal Sesar Sumatera Disebut Picu Tsunami pada 2024, BMKG: Hoaks

Ramai soal Sesar Sumatera Disebut Picu Tsunami pada 2024, BMKG: Hoaks

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com