Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fenomena Astronomi Agustus 2021, Ada Puncak Hujan Meteor Perseid!

Kompas.com - 02/08/2021, 17:05 WIB
Rosy Dewi Arianti Saptoyo,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Memasuki bulan Agustus 2021, Pusat Sains Antariksa Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) merilis daftar fenomena langit yang akan terjadi.

Dalam unggahan akun instagram @pussainsa_lapan, Minggu (1/8/2021), tercatat sedikitnya ada 4 fenomena astronomi yang terjadi di bulan Agustus.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Pusat Sains Antariksa LAPAN (@pussainsa_lapan)

Berikut beberapa fenomena astrologi yang bisa kita saksikan di bulan Agustus 2021:

Baca juga: Jangan Lewatkan 4 Fenomena Langit Ini, Bulan Purnama Rusa hingga Puncak Hujan Meteor

Puncak hujan Meteor Perseid

Hujan Meteor Perseid terjadi selama 17 Juli hingga 24 Agustus 2021.

Namun, puncak hujan Meteor Perseid ini terjadi pada 12-13 Agustus 2021.

Hujan meteor ini berasal dari sisa-sisa debu komet 109P/Swift-Tuttle.

Kita bisa menyaksikan hujan meteor dari arah utara sampai barat laut, mulai tengah malam waktu setempat.

Durasi hujan meteor sekitar 20 menit. Hujan meteor yang tampak di Indonesia, mencapai 60-90 meteor tiap jam dengan kelajuan meteor mencapai 212.400 km/jam.

Apoge Bulan

Ilustrasi bulan, fase perbani akhirPixabay/Ponciano Ilustrasi bulan, fase perbani akhir

Apoge Bulan adalah fenomena astronomi ketika Bulan terletak paling jauh dari Bumi.

Ini karena orbit Bulan berbentuk elips. Apoge terjadi ketika Bulan berada pada titik terjauh dari orbit tersebut.

Bulan berjarak 404.370 km dari Bumi.

Apoge Bulan di Agustus 2021 ini tetrjadi dua kali. Pertama, terjadi pada 2 Agustus 2021 pukul 14.38 WIB, 15.38 WITA, atau 16.38 WIT.

Adapun fenomena Apoge Bulan baru bisa dilihat sekitar pukul 00.40 waktu setempat dari arah timur sampai timur laut, berkulminasi di arah utara sekitar pukul 06.40 dan kemudian terbenam di arah barat sampai barat laut sekitar pukul 12.40 waktu setempat.

Apoge Bulan lainnya terjadi pada 30 Agustus 2021.

Baca juga: Fenomena Hujan Meteor Perseid Juli-Agustus, Begini Cara Menyaksikannya

Puncak hujan Meteor Kappa Cygnid

Foto hujan meteor Lyrnid dengan menggunakan teknik pemotretan long exposure, yang diambil di Thanlyn, 14 mil dari Yangon, Myanmar pada 23 April 2015. Foto hujan meteor Lyrnid dengan menggunakan teknik pemotretan long exposure, yang diambil di Thanlyn, 14 mil dari Yangon, Myanmar pada 23 April 2015.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

10 Rekomendasi Ras Anjing Ramah Anak, Cocok Jadi Peliharaan Keluarga

10 Rekomendasi Ras Anjing Ramah Anak, Cocok Jadi Peliharaan Keluarga

Tren
Terjadi Penusukan WNI di Korea Selatan, 1 Orang Dilaporkan Meninggal Dunia

Terjadi Penusukan WNI di Korea Selatan, 1 Orang Dilaporkan Meninggal Dunia

Tren
Ramai soal Kinerja Bea Cukai Dikeluhkan, Bisakah Dilaporkan?

Ramai soal Kinerja Bea Cukai Dikeluhkan, Bisakah Dilaporkan?

Tren
Viral, Video Perempuan Terjebak di Kolong Commuter Line Stasiun UI, Ini Kata KCI

Viral, Video Perempuan Terjebak di Kolong Commuter Line Stasiun UI, Ini Kata KCI

Tren
Kapan Pertandingan Indonesia Vs Irak untuk Memperebutkan Peringkat Ketiga? Simak Jadwalnya

Kapan Pertandingan Indonesia Vs Irak untuk Memperebutkan Peringkat Ketiga? Simak Jadwalnya

Tren
Kucing di China Nyalakan Kompor dan Picu Kebakaran, Dipaksa 'Kerja' untuk Bayar Kerugian

Kucing di China Nyalakan Kompor dan Picu Kebakaran, Dipaksa "Kerja" untuk Bayar Kerugian

Tren
Imbas Gunung Ruang Kembali Erupsi, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara hingga Besok

Imbas Gunung Ruang Kembali Erupsi, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara hingga Besok

Tren
4 Keputusan Wasit Shen Yinhao yang Dianggap Merugikan Timnas di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

4 Keputusan Wasit Shen Yinhao yang Dianggap Merugikan Timnas di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

Tren
Kronologi Kecelakaan Motor Harley-Davidson di Probolinggo, Dokter dan Istrinya Jadi Korban

Kronologi Kecelakaan Motor Harley-Davidson di Probolinggo, Dokter dan Istrinya Jadi Korban

Tren
Ramai soal Setop Imunisasi Anak, Apa Dampaknya pada Tubuh Si Kecil?

Ramai soal Setop Imunisasi Anak, Apa Dampaknya pada Tubuh Si Kecil?

Tren
Analogi Shin Tae Yong dan Wibisana

Analogi Shin Tae Yong dan Wibisana

Tren
Indonesia Masih Berpeluang Lolos ke Olimpiade Paris 2024, Ini Skenarionya

Indonesia Masih Berpeluang Lolos ke Olimpiade Paris 2024, Ini Skenarionya

Tren
Indonesia Mulai Memasuki Musim Kemarau, Kapan Puncaknya?

Indonesia Mulai Memasuki Musim Kemarau, Kapan Puncaknya?

Tren
Ilmuwan Pecahkan Misteri 'Kutukan Firaun' yang Tewaskan 20 Orang Saat Membuka Makam Tutankhamun

Ilmuwan Pecahkan Misteri "Kutukan Firaun" yang Tewaskan 20 Orang Saat Membuka Makam Tutankhamun

Tren
3 Keputusan VAR yang Dinilai Rugikan Garuda Muda di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

3 Keputusan VAR yang Dinilai Rugikan Garuda Muda di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com