Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Virus Corona di ASEAN: Brunei Catatkan Persentase Kesembuhan Tertinggi

Kompas.com - 12/04/2020, 07:30 WIB
Vina Fadhrotul Mukaromah,
Virdita Rizki Ratriani

Tim Redaksi

Kasus-kasus ini telah tersebar di seluruh provinsi di Indonesia dengan laporan terbanyak di wilayah DKI Jakarta.

Beberapa waktu lalu, pemerintah DKI Jakarta juga telah memberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk menahan penyebaran virus corona lebih luas.

Pemberlakuan ini dilakukan setelah adanya persetujuan dari Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto atas usulan PSBB dari pemerintah DKI Jakarta. 

Baca juga: Mengetahui Sejumlah Kluster Awal Penyebaran Virus Corona di Indonesia

4. Laos

Jumlah kasus virus corona di Laos mencapai 18 kasus. Dari kasus-kasus yang dikonfirmasi, belum dilaporkan adanya kasus kematian maupun pasien yang sembuh.

Sebelumnya, pemerintah Laos telah menutup seluruh titik kedatangan internasional untuk menghentikan para penumpang keluar atau pun masuk ke wilayah Laos.

Akibat pandemi ini, pemerintah pun menunda gelaran acara Olahraga Nasional Ke-11 Laos. 

Laos juga telah menerima sejumlah alat perlindungan diri (APD) dari pemerintah AS. 

Baca juga: Kompetisi Jalan Terus Saat Pandemi Corona, Laga Klub Belarusia Ini Ditonton Manekin

5. Malaysia

Data terbaru menunjukkan jumlah kasus virus corona di Malaysia sebanyak 4.530 kasus. Dari seluruh kasus tersebut, dilaporkan 73 kasus kematian.

Sementara, 1.995 pasien telah dinyatakan sembuh.

Malaysia mengalami peningkatan jumlah kasus yang cukup tinggi dalam beberapa hari terakhir.

Untuk itu, pemerintah juga telah memperpanjang pembatasan pergerakan dan perjalanan selama dua minggu, yaitu hingga 28 April 2020. 

Sebelumya, Malaysia mengumumkan bahwa ibu kota administrasi Putrajaya ditetapkan sebagai zona merah dengan adanya peningkatan kasus di wilayah tersebut.

Baca juga: Pakar: Ini 2 Hal Besar agar Indonesia Tak Jadi Episenter Baru Coronap

6. Myanmar

Hingga kini, Myanmar telah melaporkan 28 kasus virus corona dengan 3 kematian yang terjadi.

Sementara, 2 orang telah dinyatakan sembuh dari Covid-19

Pemerintah Myanmar telah menangguhkan penerbitan visa masuk untuk sementara waktu mulai 29 Maret lalu. Upaya ini dilakukan untuk menahan penyebaran virus di wilayah Myanmar. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hutama Karya Ungkap Penyebab Besi Ribar Jatuh di Lintasan MRT

Hutama Karya Ungkap Penyebab Besi Ribar Jatuh di Lintasan MRT

Tren
Kata PDI-P dan Golkar soal MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

Kata PDI-P dan Golkar soal MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Mengenal Fenomena Planet yang Berbaris Sejajar, Apa Itu?

Mengenal Fenomena Planet yang Berbaris Sejajar, Apa Itu?

Tren
Ini Alasan Mengapa Perlu Memadankan NIK dengan NPWP Sebelum 1 Juli 2024

Ini Alasan Mengapa Perlu Memadankan NIK dengan NPWP Sebelum 1 Juli 2024

Tren
Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Tren
Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Tren
Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Tren
Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Tren
Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Tren
Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Tren
Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

Tren
Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com