Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berikut 22 Tokoh Dunia dan Indonesia yang Positif Virus Corona

Kompas.com - 03/04/2020, 12:36 WIB
Rizal Setyo Nugroho

Penulis

9. Irene Montero

Dilansir adari AFP (12/3/2020) Menteri Kesetaraan Spanyol, Irene Montero, positif terinfeksi virus corona. Montero kemudian menjalani karantina bersama kekasihnya, wakil perdana menteri sekaligus pemimpin partai Podemos, Pablo Iglesias.

10. Sophie Grégoire Trudeau

Istri Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau, Sophie Grégoire Trudeau, dinyatakan positif terinfeksi virus corona pada Jumat (13/3/2020).

Melansir Bloomberg, PM Kanada Justin Trudeau dan Sophie kemudian menjalani isolasi selama 14 hari.

11. Roberto Stella

Dr. Roberto Stella (67) dokter Italia, meninggal pada Selasa malam (10/3/2020) di Rumah Sakit Como karena gagal pernafasan akibat virus corona.

Dr Stella diduga telah tertular virus saat bertugas, di garis depan merawat pasien dan mengarahkan mereka ke perawatan yang tepat. Kematiannya dikonfirmasi oleh Wali Kota Como Mario Landriscina.

12. Francis Suarez

Walikota Miami Francis Suarez (42) dinyatakan positif Covid-19 pada 13 Maret 2020. Melansir miami Herald, empat hari sebelumnya wali kota menghadiri sebuah acara lokal dengan seorang pejabat pemerintah Brasil yang kemudian dites positif terkena virus.

13. Peter Dutton

Menteri Dalam Negeri Australia Peter Dutton dinyatakan positif terinfeksi virus corona, Jumat (13/3/2020).

Dilaporkan BBC, Dutton, yang juga Komite Keamanan Nasional, mengatakan, dia bangun dengan merasa demam serta sakit tenggorokan. Dia segera menghubungi departemen kesehatan setempat di Queensland dan kemudian dirawat di rumah sakit.

14. Begona Gomez

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan istrinya, Begona Gomez ketika sampai di Bandara Izumisano, Prefektur Osaka, Jepang, pada 27 Juni 2019 untuk menghadiri pertemuan G-20. Begona dilaporkan menderita virus corona beberapa jam setelah suaminya mengumumkan lockdown.AFP/CHARLY TRIBALLEAU Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan istrinya, Begona Gomez ketika sampai di Bandara Izumisano, Prefektur Osaka, Jepang, pada 27 Juni 2019 untuk menghadiri pertemuan G-20. Begona dilaporkan menderita virus corona beberapa jam setelah suaminya mengumumkan lockdown.

Istri Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez, Begona Gomez, dinyatakan positif virus corona hanya beberapa jam setelah suaminya mengumumkan "lockdown".

Dilansir AFP dan BBC Sabtu (14/3/2020), pemerintah Negeri "Matador" memutuskan menutup museum, pusat kebudayaan, hingga kegiatan olahraga.

15. Pere Aragones

Wakil kepala pemerintahan Catalan mengumumkan pada 15 Maret 2020 bahwa ia juga dinyatakan positif virus corona.

"Hari ini saya dinyatakan positif Covid-19 . Saat ini saya dalam keadaan sehat. Saya akan tinggal di rumah, mengikuti instruksi medis, dari mana saya akan terus bekerja. Kita harus bertindak dengan pencegahan dan tanggung jawab penuh," katanya melalui Twitter.

16. Quim Torra

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Tren
Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Tren
Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Tren
3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Tren
Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Tren
'Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... '

"Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... "

Tren
Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Tren
Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain'

Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain"

Tren
Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Tren
Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Tren
Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Tren
Lolos ke Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Hentikan Rekor Korsel Lolos ke Olimpiade

Lolos ke Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Hentikan Rekor Korsel Lolos ke Olimpiade

Tren
6 Kelompok Orang yang Tidak Dianjurkan Mengonsumsi Kafein, Siapa Saja?

6 Kelompok Orang yang Tidak Dianjurkan Mengonsumsi Kafein, Siapa Saja?

Tren
Istri Bintang Emon Positif 'Narkoba' Usai Minum Obat Flu, Kok Bisa?

Istri Bintang Emon Positif "Narkoba" Usai Minum Obat Flu, Kok Bisa?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com