Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengapa di Indonesia Sering Terjadi Tawuran?

Kompas.com - 30/10/2019, 10:05 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Selain itu, ada banyak faktor lain yang melatarbelakangi tawuran yang terjadi akhir-akhir ini. "Ada tiga faktor yang menjadi penyebab tawuran, faktor karena memang diadu, faktor kepentingan, dan dendam lama," kata Koentjoro saat dihubungi Kompas.com, belum lama ini.

Selain hal di atas, alasan warga ataupun pelajar melakukan tawuran adalah untuk mendapatkan pengakuan dari orang lain.

Menurutnya, di luar negeri jarang terjadi tawuran. Yang terjadi seperti di Hongkong beberapa waktu lalu adalah karena faktor kepentingan.

Tetapi antar kampung jarang terjadi, dikarenakan masyarakat di luar negeri lebih individualis.

"Di luar negeri tidak ada orang yang nongkrong atau berkumpul, kalau di Indonesia banyak. Kegiatan tersebut dapat memicu dan menyulut tawuran," terangnya.

Baca juga: Fenomena Pelajar Turun ke Jalan, Melek Politik atau Eksploitasi Anak?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com