Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Riwayat Psikotes, Berpacu dengan Perkembangan Digital

Kompas.com - 02/03/2023, 22:00 WIB
Josephus Primus

Penulis

Alat tes Kraepelin adalah salah satu contoh.

Awalnya, tes ini memanfaatkan kertas untuk ditulis di bagian lajur vertikal.

Alhasil, di masa sekarang, tes Kraepelin mesti bisa menyesuaikan diri dengan teknologi digital untuk bisa diterapkan pada aplikasi digital tes psikotes.

Sementara itu, pihak Ekrutes.id juga menyebut bahwa salah satu keunggulan dari alat tes karyanya adalah IQ WMS.

Tes jenis ini, kata CRD Ekrutes.id Sandi Kartasasmita berfungsi untuk mengetahui potensi seseorang.

Tes jenis ini juga mampu menunjukkan dan merekomendasikan seseorang sesuai tidaknya dengan karier dan pekerjaan.

IQ WMS adalah karya asli Indonesia yang bercorak demografi serta kebudayaan di Indonesia.

Sementara itu, standar minimal validitas alat tes, terang Sandi lagi ada di angka 0,6.

IQ WMS dan berbagai alat tes di Ekrutes.id bercokol di poin antara 0,8 maupun 0,9.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com