Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lempar Cakram: Pengertian, Teknik, Peralatan, dan Peraturannya

Kompas.com - 05/12/2022, 14:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Editor

  • Ukuran garis tengah lapangan: 2, 50 meter
  • Lingkaran yang digunakan untuk melempar, terbuat dari baja atau metal (perlombaan resmi)
  • Ukuran perpanjangan garis tengah: 0, 75 meter
  • Besar sudut untuk melempar: 40º
  • Ukuran garis batas untuk melempar: 5 sentimeter.

Tentunya peralatan utama yang dibutuhkan dalam lempar cakram terbuat dari kayu atau bahan lain dengan bingkai dari metal.

Baca juga: Peralatan dalam Olahraga Lempar Cakram

Bingkai itu berbentuk lingkaran penuh dan berada di bagian tengahnya. Adapun ukuran cakram untuk putra dan putri adalah:

  • Berat cakram untuk putra: 2 kilogram dengan diameter 219 sampai 221 milimeter
  • Berat cakram untuk putri: 1 kilogram, diameternya 180 sampai 182 milimeter.

Peraturan lempar cakram

Berikut peraturan lempar cakram sesuai World Athletics:

  • Berat cakram untuk atlet putra adalah 2 kilogram dengan garis tengah antara 219 hingga 221 milimeter
  • Berat cakram untuk atlet putri adalah 1 kilogram dengan garis tengah berkisar 180 hingga 182 milimeter
  • Untuk mengukur lemparan, cakram harus mendarat di sektor yang telah ditandai, dan atlet tidak boleh meninggalkan lingkaran sebelum cakram mendarat
  • Dalam perlombaan, lemparan tidak dinyatakan sah jika cakram jatuh di luar sektor atau menggelinding memasuki sektor
  • Atlet biasanya melakukan empat atau enam kali lemparan berkompetisi
  • Jika hasil seri, pemenangnya adalah atlet dengan upaya terbaik berikutnya.

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com