Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Fakta Singa Afrika, Hewan Buas yang Rentan Punah

Kompas.com - 15/09/2022, 12:02 WIB
Lulu Lukyani

Penulis

Persatuan Internasional untuk Konservasi Alam (IUCN) memperkirakan bahwa kurang dari 25.000 singa yang tersisa di Afrika, itulah sebabnya organisasi mengklasifikasikan singa Afrika sebagai hewan yang rentan terhadap kepunahan.

6. Ancaman bagi singa Afrika

Singa Afrika menghadapi berbagai ancaman, kebanyakan dapat dikaitkan dengan manusia. Khawatir singa akan memangsa ternak yang dapat menjadi pukulan finansial yang signifikan, para peternak mungkin membunuh hewan-hewan itu sebagai pembalasan dan sebagai tindakan pencegahan. 

Pemburu liar juga mengincar spesies ini karena tulang dan bagian tubuh lainnya sangat berharga dalam perdagangan ilegal satwa liar.

Baca juga: Singa vs Harimau, Siapa yang Lebih Kuat?

Lebih lanjut, yang memicu konflik antara singa dan manusia ini adalah hilangnya mangsa di seluruh rentang spesies. 

Singa Afrika memangsa herbivora besar, populasi yang diburu untuk perdagangan daging hewan liar yang semakin komersial.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com