Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banjir di Banten, BMKG Sebut Hari Ini dan Besok Masih Berpeluang Hujan

Kompas.com - 15/09/2021, 10:01 WIB
Gloria Setyvani Putri

Penulis

 

Dapat dilihat dalam tabel di atas, pos hujan yang melaporkan curah hujan kategori hujan ekstrem adalah:

  • Pos hujan Rangkasbitung (194 mm/hari)
  • Pos hujan Cimanuk (235 mm/hari)
  • Pos hujan Leuwidamar (174 mm/hari)

Akibat banjir tersebut, kata Fadli, ada belasan rumah yang dilaporkan rusak ringan hingga berat.

"Untuk hari ini dan besok (Kamis, 16 September 2021) wilayah Banten masih berpeluang terjadi hujan sedang hingga lebat," sambungnya.

Baca juga: Musim Hujan di Indonesia Lebih Awal, Mengapa Ada Daerah Belum Hujan?

Imbauan untuk masyarakat

Fadli berkata, ada tiga hal penting yang harus dilakukan masyarakat untuk mewaspadai cuaca ekstrem, yakni:

  1. Mengenali potensi bencana di lingkungannya dan mulai memahami cara mengurangi resiko bencana tersebut misalnya dengan tidak membuang sampah sembarangan, menata lingkungannya, dll.
  2. Tetap tenang namun tetap waspada terhadap potensi bencana terutama banjir yang sewaktu-waktu dapat terjadi, khususnya bagi masyarakat yang tinggal dan berada di daerah rawan bencana banjir atau banjir bandang
  3. Tetap mengupdate informasi prakiraan cuaca beserta potensi banjir yang dikeluarkan BMKG melalui website, akun sosial media resmi yang dikelola BMKG, serta dapat langsung datang ke kantor BMKG yang terdapat pada tiap-tiap provinsi di Indonesia.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com