Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Kesalahan Pemakaian Tabir Surya yang Paling Sering Terjadi

Kompas.com - Diperbarui 30/04/2023, 20:15 WIB
Lily Turangan,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

4. Keluar rumah tanpa topi

Jika sudah memakai SPF di seluruh permukaan wajah dan tubuh Anda, mungkin Anda berpikir itu sudah cukup. Kenyataannya tidak seperti itu, kata Dr. Hale.

"Berjalan di bawa sinar matahari membuat Anda cepat berkeringat. Keringat membuat losion tabir surya Anda cepat luruh dan hilang," jelasnya.

Akibatnya, Anda terpaksa membiarkan kulit yang sangat rentan terekspos matahari. Hal ini akan meningkatkan risiko karsinoma.

Karsinoma adalah jenis kanker kulit yang ada di urutan ke-dua jenis kanker kulit yang paling umum terjadi.

5. Hanya mengandalkan make-up

Kebanyakan make-up untuk siang hari hanya mengandung SPF 12 dan itu tidak akan cukup untuk melindungi kulit dari sinar matahari yang terik.

"Bahkan terkadang, SPF 30 pun belum cukup karena kebanyakan orang tidak mengoleskannya dengan cukup banyak," kata Dr Callahan.

Baca juga: Cegah Kanker, Pakailah Tabir Surya Setiap Hari

Sebaiknya, meski make-up Anda sudah mengandung tabir surya, tetap gunakan losion khusus dengan SPF 50 sebelum Anda merias diri. "

Pastikan agar losion itu sempurna terserap oleh kulit, barulah Anda mengaplikasikan make-up," saran Dr. Callahan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com