Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pemerintah AS Dorong Gedung Perkantoran Kosong Disulap Jadi Hunian Murah

Kebijakan itu dikeluarkan seiring masih tingginya tingkat kekosongan gedung perkantoran akibat pandemi, dan minimnya pasokan hunian dengan harga terjangkau.

Dikutip dari laporan Bloomberg, Pemerintah AS telah merilis rencana baru untuk membantu pemilik properti mengubah kantor kosong menjadi hunian pada Jumat (27/10/2023).

Rencana tersebut dengan membuka sumber pembiayaan yang seluas-luasnya untuk konversi kantor menjadi hunian, serta memberikan bantuan teknis.

Misalnya di New York, tingkat kekosongan gedung perkantoran berpotensi tidak akan turun di bawah 19 persen hingga tahun 2026 mendatang.

"Sementara pada saat yang sama banyak kota besar dan kecil di Amerika juga menghadapi kekurangan perumahan. Keluarga-keluarga berjuang untuk mendapatkan tempat tinggal dan transportasi," ujarnya.

Menurut dia, pihaknya akan merilis panduan bagi kota, negara bagian, dan pengembang untuk memanfaatkan pembiayaan program yang secara keseluruhan mencapai lebih dari 35 miliar Dollar AS atau setara Rp 555,6 triliun (kurs Rp 15.874) dalam bentuk pinjaman.

Panduan baru ini juga akan memungkinkan lembaga transit untuk mengalihkan properti tanpa biaya kepada pemerintah daerah atau pengembang dalam rangka pembangunan perumahan terjangkau yang berorientasi transportasi umum.

"Tujuan kami adalah untuk memanfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya untuk menambah lebih banyak perumahan di dekat angkutan umum dengan cara yang tidak hanya mengurangi biaya perumahan tetapi juga mengurangi biaya transportasi," jelas Buttigieg.

"Biaya transportasi sering kali menjadi biaya terbesar kedua bagi masyarakat berpenghasilan rendah di Amerika, setelah biaya tempat tinggal," pungkasnya.

https://www.kompas.com/properti/read/2023/10/30/163000621/pemerintah-as-dorong-gedung-perkantoran-kosong-disulap-jadi-hunian

Terkini Lainnya

Pakar Sebut Selesainya Pemilu Jadi Momentum Bangkitnya Sektor Properti

Pakar Sebut Selesainya Pemilu Jadi Momentum Bangkitnya Sektor Properti

Berita
Mau Bantu Laporkan Mafia Tanah, Nirina Zubir: DM Saya

Mau Bantu Laporkan Mafia Tanah, Nirina Zubir: DM Saya

Berita
AHY Klaim Sertifikat Tanah Elektronik Lebih Sulit Dipalsukan

AHY Klaim Sertifikat Tanah Elektronik Lebih Sulit Dipalsukan

Berita
INA Digital Govtech Diluncurkan Jokowi, AHY Ogah Ketinggalan

INA Digital Govtech Diluncurkan Jokowi, AHY Ogah Ketinggalan

Berita
Pemerintah Tuntas Deklarasikan 19 Kabupaten/Kota Lengkap

Pemerintah Tuntas Deklarasikan 19 Kabupaten/Kota Lengkap

Berita
Gelar Festival Properti, Central Group Gaet Pencari Rumah dan Investor

Gelar Festival Properti, Central Group Gaet Pencari Rumah dan Investor

Berita
Perjalanan MLFF, Jadi PSN hingga Langsung Diterapkan di Tol IKN

Perjalanan MLFF, Jadi PSN hingga Langsung Diterapkan di Tol IKN

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bener Meriah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bener Meriah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Polemik Tapera, Gaji Pekerja Makin Terpotong, Sudah Ada Program Serupa

Polemik Tapera, Gaji Pekerja Makin Terpotong, Sudah Ada Program Serupa

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Semua Sertifikat Tanah Nirina Zubir Telah Kembali ke Pangkuan

Semua Sertifikat Tanah Nirina Zubir Telah Kembali ke Pangkuan

Berita
Pengamat Sebut Program Tapera Sudah Tepat meski Gaji Pekerja Dipotong

Pengamat Sebut Program Tapera Sudah Tepat meski Gaji Pekerja Dipotong

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bireuen: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bireuen: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Tamiang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Tamiang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Tenggara: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Tenggara: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke