Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Meluncur, Rumah Tanakayu Ukuran 70 Meter Persegi di BSD City Seharga Rp 1,5 Miliar

Termotivasi tren itu, Sinarmas Land memenuhinya dengan melansir proyek residensial terbaru yakni Tanakayu Jiva.

Klaster tersebut merupakan pengembangan pertama di kawasan residensial terbaru di BSD City yakni Tanakayu.

Dibangun di atas lahan seluas 13,1 hektar, Tanakayu dirancang dengan konsep tropical modern resort.

Tanakayu berasal dari gabungan kata ‘tanah' dan 'kayu’, memiliki arti permulaan kehidupan yang terus bertumbuh.

Terdapat dua tipe hunian yakni Tipe 5 dengan luas 70/50 meter persegi dan Tipe 6 dengan luas 86/66 meter persegi.

Setiap unit hunian berisi dua lantai yang dilengkapi dengan tiga kamar tidur, kamar mandi dalam, dan carport serta telah dilengkapi furnitur dengan nuansa Jepang-Skandinavia (Japandi).

CEO Residential BSD Sinarmas Land Theodore G Thenoch menjelaskan, membaiknya perekonomian saat ini menjadi momentum Perusahaan untuk menghadirkan inovasi produk properti yang unggul dan dapat diterima masyarakat.

"Kami meluncurkan kawasan Tanakayu sebanyak 201 unit dan dijual dengan harga yang sangat kompetitif mulai dari Rp 1,5 miliar," ujar Theodore dalam keterangan tertulis, Sabtu (9/4/2022).

Setiap unit hunian dilengkapi fitur-fitur unggulan dengan konsep modern living yang mengedepankan smart home system dan integrated security system.

Selanjutnya, terdapat juga fitur healthy living dengan fasilitas club house, swimming pool, jogging track, serta outdoor working space.

https://www.kompas.com/properti/read/2022/04/09/194627521/meluncur-rumah-tanakayu-ukuran-70-meter-persegi-di-bsd-city-seharga-rp

Terkini Lainnya

Penjelasan Jokowi dan BP Tapera soal Aturan Gaji Karyawan Dipotong buat Tapera

Penjelasan Jokowi dan BP Tapera soal Aturan Gaji Karyawan Dipotong buat Tapera

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
3 Rest Area di Tol Trans-Sumatera Siap Layani Pengguna, Progresnya Tembus 90 Persen

3 Rest Area di Tol Trans-Sumatera Siap Layani Pengguna, Progresnya Tembus 90 Persen

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Utara: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Aceh Utara: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Nihil Pemenang, Hasil Lelang Ulang Tol Getaci dan Gilimanuk-Mengwi

Nihil Pemenang, Hasil Lelang Ulang Tol Getaci dan Gilimanuk-Mengwi

Berita
Lalin Tol Palembang-Prabumulih Naik 2 Kali Lipat Selama Libur Panjang

Lalin Tol Palembang-Prabumulih Naik 2 Kali Lipat Selama Libur Panjang

Berita
[POPULER PROPERTI] Dua Ruas Tol Yogya-Bawen Kelar Kuartal I 2025

[POPULER PROPERTI] Dua Ruas Tol Yogya-Bawen Kelar Kuartal I 2025

Berita
Tarif Tol Dihitung Berdasarkan Apa? Berikut Penjelasannya

Tarif Tol Dihitung Berdasarkan Apa? Berikut Penjelasannya

Berita
Jangan Lakukan Ini Saat Membersihkan Lantai Vinyl

Jangan Lakukan Ini Saat Membersihkan Lantai Vinyl

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pidie: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pidie: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Jangan Salah Pilih, Ini Lho Perbedaan Carport dan Garasi

Jangan Salah Pilih, Ini Lho Perbedaan Carport dan Garasi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Nagan Raya: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Nagan Raya: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Sekarang, Freelancer Bisa Ikut Kepesertaan Tapera, Cek di Sini

Sekarang, Freelancer Bisa Ikut Kepesertaan Tapera, Cek di Sini

Berita
Singapura Kota Terbaik di Asia Tenggara, Jakarta Peringkat Berapa?

Singapura Kota Terbaik di Asia Tenggara, Jakarta Peringkat Berapa?

Berita
Kepercayaan Pasar Makin Menguat, Summarecon Resmikan 4 Proyek Sekaligus

Kepercayaan Pasar Makin Menguat, Summarecon Resmikan 4 Proyek Sekaligus

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke