Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Cara Membuat Kamar Mandi Tetap Harum Sepanjang Hari

Kompas.com - 04/04/2023, 07:15 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber decor tips

Selain membuat tangan Anda wangi, aromanya akan merasuk ke seluruh kamar mandi sehingga membuat ruangan menjadi wangi. 

Selain itu, bisa menggunakan lilin beraroma. Nyalakan lilin beberapa kali sehari agar wanginya bertahan lebih lama. 

Baca juga: 7 Langkah Cepat Membersihkan Kamar Mandi

Gunakan baking soda 

Ilustrasi baking soda dan cuka. Kedua bumbu dapur ini banyak digunakan sebagai produk pembersih alami. SHUTTERSTOCK/FOCAL POINT Ilustrasi baking soda dan cuka. Kedua bumbu dapur ini banyak digunakan sebagai produk pembersih alami.
Baking soda adalah produk alami untuk menghilangkan bau tak sedap pada ruangan, peralatan, pakaian, atau furnitur.

Untuk membuat kamar mandi tetap harum, Anda bisa menggunakan baking soda dengan cara berikut.

Pertama, rebus air dan tambahkan sedikit baking soda. Selagi masih panas, tuangkan baking soda ke dalam kloset, kemudian biarkan campuran tersebut bekerja sebelum menyiram tangki.

Campuran ini juga dapat digunakan untuk membersihkan bathtub serta pipa saluran pembuangan kamar mandi dan wastafel.

Anda juga dapat menggunakannya untuk mencuci tirai kamar mandi, kain, atau tekstil apa pun yang ada di kamar mandi guna membantu menghilangkan bau apak yang disebabkan  kelembapan. 

Baca juga: 5 Cara Membuat Kamar Mandi Kecil Terlihat Lebih Besar 

Produk pembersih beraroma

Terakhir, cara membuat kamar mandi tetap harum adalah menggunakan produk cucian beraroma seperti pembersih kloset.

Caranya, tuangkan sedikit produk pembersih tersebut ke dalam tangki penampungan sehingga saat Anda menyiram tangki, akan mengeluarkan aroma harum atau segar. 

Aromanya tidak hanya akan menembus seluruh ruangan, tetapi juga membuat kloset bersih. Selain itu, Anda akan menciptakan buih sabun yang akan mempermudah pembersihan rutin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

Pets & Garden
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Home Appliances
6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

Pets & Garden
Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Do it your self
Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Do it your self
5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

Housing
7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

Decor
6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

Do it your self
6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

Decor
3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

Home Appliances
Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Do it your self
Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Pets & Garden
5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

Housing
Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com