Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 04/02/2023, 21:38 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Rice cooker adalah peralatan elektronik rumah tangga penting di Indonesia. Rice cooker memudahkan kita memasak nasi, tetapi seringkali rice cooker bau, yang tentu saja menimbulkan ketidaknyamanan.

Dikutip dari My Budget Recipes, Sabtu (4/2/2023), rice cooker bau karena sisa nasi yang tertinggal dapat dihinggapi oleh bakteri dan fermentasi, membuatnya rusak dan mengeluarkan bau yang tidak sedap.

Menggunakan air biasa dan sabun cuci piring untuk membersihkan rice cooker mungkin tidak cukup untuk menghilangkan baunya. Oleh karena itu, diperlukan upaya pembersihan yang lebih mendalam.

Baca juga: Sering Terlupakan, Begini Cara Membersihkan Rice Cooker

Ilustrasi rice cooker. SHUTTERSTOCK/NEW AFRICA Ilustrasi rice cooker.

Berikut beberapa penyebab rice cooker bau yang perlu diketahui.

1. Fermentasi nasi sisa

Rice cooker bau ketika ada sisa butiran nasi di dalamnya dan butiran nasi itu tetap ada di sana sampai berfermentasi seperti semua makanan bertepung.

Meninggalkan beberapa butir nasi di dalam rice cooker adalah sumber bau. Anda akan menemukan bau yang aneh saat melakukan ini dan rice cooker perlu dibersihkan secara ekstensif untuk menghilangkannya.

2. Pembersihan terburu-buru dan tidak memadai

Saat membersihkan rice cooker, harus dilakukan dengan hati-hati dan sabar karena nasi adalah makanan bertepung yang dapat meninggalkan residu setelah dimasak.

Baca juga: 5 Cara Mencegah Nasi Menempel di Panci Rice Cooker

Disarankan agar setiap bagian dari rice cooker dibongkar dan dibersihkan. Namun, jika saran itu tidak diikuti, butiran nasi dapat tertinggal.

Bakteri akan bertindak pada sisa nasi ini, menyebabkan rice cooker bau.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+