Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jangan Simpan Benda-benda Ini di Bawah Bak Cuci Piring

Kompas.com - 07/09/2022, 08:56 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi produk pembersih rumah. FREEPIK/RACOOL_STUDIO Ilustrasi produk pembersih rumah.

Bahkan jika Anda menggunakan produk pembersih alami, mereka dapat membahayakan anak-anak dan hewan peliharaan. Sebaiknya simpan produk pembersih di gudang atau area bak cuci piring namun di dalam wadah plastik.

4. Bawang atau kentang

Anda mungkin tumbuh dalam rumah tangga di mana menyimpan bawang dan kentang di bawah bak cuci piring adalah hal biasa. Namun, ruang di bawah bak cuci piring bukanlah tempat untuk menyimpan bahan makanan.

Baca juga: Mudah, 5 Cara Menghilangkan Bau Saluran Air Bak Cuci Piring

Sebaliknya, bahan yang mudah rusak ini harus disimpan di tempat yang kering, gelap, dan sejuk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com