Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Membersihkan Sneakers Putih agar Terlihat Baru

Kompas.com - 15/05/2024, 11:14 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber The Spruce

JAKARTA, KOMPAS.com - Sepatu kets atau sneakers putih menjadi pilihan favorit dan setidaknya dimiliki setiap orang di rak sepatu.  

Sneakers putih tak hanya digunakan untuk acara dan gaya kasual, tapi juga dapat dikenakan di berbagai acara karena mudah dipadukan dengan segala gaya serta busana apa pun. 

Baca juga: Cara Membersihkan Sepatu Putih agar Tidak Menguning

Sneakers putih memiliki tampilan menarik dan bersih, tetapi bisa menjadi cobaan untuk menjaganya tetap bersih serta bagus. 

Ditambah lagi, sepatu putih kerap menghadapi ancaman sehari-hari, seperti genangan lumpur, serbuk sari, dan kotoran lama.

Bahannya rentan kotor, bahkan berubah warna seiring waktu. Tidak mudah u mengembalikkan warna putih dengan baik jika sudah terkena kotoran atau noda. 

Maka itu, penting menjaga dan merawat sneakers putih tetap bersih. Mengetahui cara membersihkan sneakers putih dengan benar akan membantu Anda mempertahankan tampilan yang bersih.

Ada beberapa cara membuat sneakers putih tetap bersih serta terlihat baru. Mulai dari, menggunakan pembersih komersial hingga bahan alami.  

Baca juga: Cara Membersihkan Sepatu Putih Kanvas dan Kulit

Seberapa sering membersihkan sepatu putih? 

Ilustrasi membersihkan sepatu putih.Shutterstock/Garna Zarina Ilustrasi membersihkan sepatu putih.
Jika memungkinkan, periksa dan bersihkan sepatu sneakers putih setiap kali selesai dipakai. Lap cepat dengan kain lembap untuk menghilangkan tanah dan noda pada permukaan akan membuat pembersihan yang lebih dalam menjadi lebih mudah.

Jika Anda mengenakan sneakers putih secara teratur, pembersihan menyeluruh harus dilakukan sebulan sekali. 

Nah, dilansir dari The Spruce, Rabu (15/5/2024), berikut cara membersihkan sneakers putih agar kembali kinclong dan terlihat baru.   

Baca juga: Cara Membersihkan Sepatu Putih Berdasarkan Material

Baking soda dan hidrogen peroksida 

Selanjutnya, cara membersihkan sneakers putih agar kembali kinclong menggunakan baking soda dan hidrogen peroksida. 

1. Buatlah pasta dari 25 mililiter baking soda dan satu sendok makan hidrogen peroksida dalam mangkuk kecil.

2. Celupkan spons basah atau kain mikrofiber ke dalam pasta tersebut dan oleskan pada sepatu, lalu gosok dengan lembut.

3. Untuk area yang sangat kotor, gosok kanvas dengan sikat nilon berbulu lembut setelah pasta dioleskan.

4. Biarkan pasta menempel di sepatu selama 10-15 menit, lalu bilas sepatu dengan mencelupkannya ke dalam wastafel berisi air atau menahannya di bawah keran air yang mengalir.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Home Appliances
6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

Pets & Garden
Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Do it your self
Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Do it your self
5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

Housing
7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

Decor
6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

Do it your self
6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

Decor
3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

Home Appliances
Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Do it your self
Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Pets & Garden
5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

Housing
Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Home Appliances
7 Perawatan Kulkas yang Dapat Menurunkan Tagihan Listrik

7 Perawatan Kulkas yang Dapat Menurunkan Tagihan Listrik

Home Appliances
5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com