Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengapa TV di Kamar Tidur Buruk Menurut Feng Shui? Ini Penjelasannya

Kompas.com - 04/08/2022, 12:25 WIB
Aniza Pratiwi,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

Sebuah TV di kamar tidur menghasilkan energi Yang dalam jumlah besar. Ketika terlalu banyak energi Yang di kamar tidur dan mengalahkan energi Yin, hal itu dapat mendorong insomnia karena membuat Anda tidak beristirahat dengan tenang.  

Baca juga: Penyebab Layar TV LED Muncul Garis dan Cara Memperbaikinya 

Mengatasi TV dikamar tidur

Ilustrasi kamar tidur, TV di kamar tidurSHUTTERSTOCK/KUPRYNENKO ANDRII Ilustrasi kamar tidur, TV di kamar tidur
Jika masih ingin memiliki TV di kamar tidur, ada beberapa solusi yang dapat dilakukan untuk melawan energi Yang dan efek cermin yang dihasilkannya.

  • Tutup TV saat tidur 

Cara termudah memblokir efek cermin TV adalah menutupi layar dengan kain sebelum tidur. Menutupi TV Anda dapat meningkatkan energi Yin dan kualitas tidur.  

Baca juga: 7 Tips Feng Shui Rumah agar Hoki Keuangan Tidak Kabur

  • Gunakan kabinet media atau lemari untuk TV 

Lemari adalah pilihan populer untuk menjaga TV tidak terlihat saat tidak digunakan. Anda dapat menempatkan TV di dalam lemari dan cukup menutup pintunya sebelum beristirahat pada malam hari.

Ini adalah solusi terbaik bagi mereka yang ingin memiliki TV di kamar tidur, tetapi ingin menikmati manfaat energi chi yang seimbang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com