Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/02/2022, 22:00 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Mendapatkan kompor yang menjadi rusak tentu menjadi sebuah hal yang tak pernah diharapkan siapa pun.

Namun, kesalahan dalam perawatan maupun penggunaan kompor bisa menghasilkan kerusakan seiring waktu.

Oleh karena itu, penting untuk mengetahui beragam hal yang dapat merusak kompor kesayangan di dapur.

Baca juga: Cara dan Trik Terbaik Membersihkan Kompor Kaca

Dilansir dari Readers Digest, Senin (14/2/2022), berikut ini tujuh kesalahan yang dapat merusak kompor lebih cepat.

Ilustrasi memasak di dapur. FREEPIK/VALERIA_AKSAKOVA Ilustrasi memasak di dapur.
Melangkah pergi saat memasak

Kamu mungkin sering meninggalkan dapur saat merebus air atau memanaskan sesuatu. Namun, tumpahan kecil apapun dapat menyebabkan masalah besar.

Tumpahan segala masakan yang dimasak di atas kompor dapat menghasilkan kotoran yang menyumbat.

Jika kamu mengabaikannya, hal itu dapat menyebabkan kerusakan pada kompor dan membuatnya cepat rusak.

Tidak membaca buku petunjuk manual

Baca juga: Cara Tepat Membersihkan Kompor Tanam Secara Utuh

Langkah ini mungkin tidak menyenangkan, tetapi kamu harus membaca petunjuk manual kompor milikmu dengan segera setelah memasangnya.

Buku petunjuk manual memiliki beragam petunjuk maupun tips yang dapat membantu menjaga kompor tetap baik dan tahan lama.

 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com