Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Ras Kucing Kaki Pendek yang Lucu dan Menggemaskan

Kompas.com - 01/09/2021, 14:00 WIB
Lolita Valda Claudia

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Ras kucing dengan kaki pendek sering dikenal sebagai ras kerdil kian populer dalam beberapa tahun terakhir.

Salah satu kucing kaki pendek yang paling populer ialah Munchkin. Kucing jenis ini pertama kali diperkenalkan pada tahun 1990-an. Mereka dibiakkan agar ukurannya tetap kecil dan kerdil.

Tapi, kini, kucing kaki pendek tak hanya dari ras kucing Munchkin, setidaknya ada lima ras kucing kaki pendek lainnya yang tak kalah lucu dan menggemaskan. Melansir dari The Discerning Cat pada (1/9/2021) berikut ini lima ras kucing kaki pendek.

Baca juga: Selain Sphynx, Ini 6 Ras Kucing Tanpa Bulu yang Bisa Dipelihara

Ras Kucing Dwelf

Ras kucing yang satu ini relatif baru dan memiliki ciri seperti 'peri' dengan kaki kerdil dan pendek mirip kurcaci.

Kucing Dwelf tidak berbulu dan berat badannya tidak lebih dari 9 pon. Kucing Dwelf merupakan ras kucing yang dikembangbiakkan dari campuran beberapa ras kucing lainnya seperti Sphynx, Munchkin dan American Curl.

Baca juga: 7 Ras Kucing yang Cocok Tinggal di Apartemen

Ras Kucing Minskin

Kucing Minskin memiliki tubuh yang kekar dan kaki pendek. Kulitnya tidak berbulu dan merupakan hasil dari perkembangbiakkan ras kucing Sphynx. Ras kucing ini pertama kali dikembangkan pada tahun 1998 di Boston.

Peternak menyilangkan kucing Munchkin-nya dengan Sphynx untuk sistem kekebalan yang lebih sehat. Pada tahun 2005, keberadaannya kucing ini mulai dikenal masyarakat luas pada tahun 2005.

Baca juga: 7 Ras Kucing Bermata Biru yang Sangat Cantik

Ras Kucing Kinkalow

Kucing Kinkalow memiliki karakteristik kakinya pendek dan telinganya melengkung. Mereka adalah hasil perkawinan silang antara ras Munchkin dan American Curl. Kucing ini memiliki kepribadian yang manis dan penuh kasih sayang.

Umumnya, kucing Kinkalow dapat tumbuh mencapai berat badan 7-8 inci. Kucing ini memiliki bulu pendek dan panjang dengan berbagai warna juga pola.

Kinkalow dikenal berperilaku seperti anjing dan suka mengikuti pemiliknya ke mana pun. Kinkalow dapat hidup antara 10-15 tahun lamanya.

Baca juga: 5 Ras Kucing yang Cocok untuk Anak-anak

Ras Kucing American Curl

Kucing American Curl dikenal penuh kasih sayang, cerewet dan ceria. Dinamai curl atau keriting karena telinganya yang melengkung ke belakang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

9 Fakta Menarik Bunga Lily of the Valley,  Favorit Pengantin Kerajaan

9 Fakta Menarik Bunga Lily of the Valley, Favorit Pengantin Kerajaan

Pets & Garden
Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Do it your self
4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com