Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

POPULER GLOBAL: Pesawat Siluman Tertangkap Google Earth | Pendaki Gunung Mauna Kea

Kompas.com - 31/12/2021, 04:11 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

3. Tsunami Covid-19 Melanda Dunia, Kasus-kasus di Eropa dan AS Pecahkan Rekor

Badan Kesehatan Dunia (WHO) pada Rabu (29/12/2021) mengatakan, tsunami Covid-19 sedang terjadi akibat varian baru.

Data dari kantor berita AFP menunjukkan, kasus-kasus Covid-19 melonjak di seluruh dunia dalam seminggu terakhir ke tingkat yang belum pernah terlihat sebelumnya.

Varian Omicron yang sangat menular membuat Amerika Serikat, Perancis, dan Denmark mencatatkan rekor kasus baru.

Seberapa berbahayakah Omicron di taraf global? Selengkapnya bisa disimak di sini.

Baca juga: POPULER GLOBAL: Transpria Diwartakan Kesal karena Dipanggil “Ibu” | Pria Tak Bersalah Dibebaskan Setelah 43 Tahun Dipenjara

4. Misteri Pilar Katshki dan Gereja yang “Bertengger” di Atas Batu Kapur Setinggi 40 Meter

Sebuah gereja kokoh “bertengger” di atas pilar Katshki, batu kapur setinggi 130 kaki (40 meter), hingga menjadikannya gereja paling terasing dan mungkin tertinggi di dunia.

Selama bertahun-tahun, misteri mengelilingi Pilar Katshki di Georgia. Masih belum diketahui bagaimana gereja itu bisa berada di atas struktur batu kapur monolit, atau siapa yang pertama kali membangunnya.

Struktur misterius ini dilihat dalam legenda lokal sebagai "pilar kehidupan" dan "simbol salib sejati", di mana Yesus disalibkan dalam Alkitab.

Apa lagi keunikan gereja ini? Sila baca selengkapnya di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com