Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nikolai Yezhov, Orang Kepercayaan Stalin yang Akhirnya Dieksekusinya

Kompas.com - 03/11/2021, 15:58 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

Sumber Britannica

Likuidasi secara bertahap meluas dari para pemimpin partai ke partai dan aparatur negara dan akhirnya ke masyarakat umum.

Baca juga: Covid-19, Inggris Siapkan Skenario Stalin jika PM Boris Johnson Meninggal

Namun, pada musim panas 1938, Yezhov sendiri lah yang menjadi objek kecurigaan Stalin.

Pada bulan Desember, Lavrenty Pavlovich Beria menggantikannya sebagai kepala NKVD, dan Yezhov ditangkap pada bulan April 1939.

Selama interogasi, Yezhov melibatkan lusinan anggota keluarganya dan kenalan pribadinya untuk kegiatan kontra-revolusioner, dan ratusan orang terbunuh dalam pembersihan berikutnya.

Baca juga: Hari Ini dalam Sejarah: Jasad Stalin Dipindahkan dari Makam Lenin

Pada bulan Februari 1940 Yezhov menjadi korban dari proses pengadilan yang dia bantu ciptakan, dan dia dieksekusi bulan itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com