Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Kota Paling Layak Huni 2021, Bukan di Eropa, Dekat Indonesia

Kompas.com - 14/06/2021, 22:00 WIB
Aditya Jaya Iswara

Editor

"Pandemi Covid-19 telah berdampak besar pada kelayakan hidup global," kata EIU.

"Kota-kota di seluruh dunia sekarang jauh lebih tidak layak huni daripada sebelum pandemi dimulai, dan kami telah melihat bahwa wilayah seperti Eropa telah terpukul sangat keras."

Baca juga: Cerita WNI di Finlandia: Penganggur Dapat Rp 13 Juta Sebulan, Tidak Ada Copet

Dengan delapan dari 10 penurunan terbesar dalam peringkat yang berasal dari kota-kota Eropa, kota pelabuhan utara Jerman, Hamburg, mencatat penurunan paling signifikan, tergelincir 34 peringkat ke peringkat 47.

Tren penurunan peringkat di kota-kota Eropa terkait dengan pembatasan yang diberlakukan selama berbulan-bulan, ditambah tekanan besar pada sistem perawatan kesehatan di wilayah tersebut.

Tekanan yang meningkat juga berdampak pada budaya dan keseluruhan kehidupan kota-kota Eropa.

Ibu kota Suriah, Damaskus, tetap menjadi kota paling tidak layak huni di dunia, menurut EIU, "karena dampak perang saudara di Suriah terus memakan korban."

Baca juga: 7 Kota Besar di Dunia yang Diprediksi Alami Banjir Parah pada 2050

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com