Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Buntut Deepfake Telanjang Taylor Swift, Senator AS Dorong RUU Penindakan AI

Langkah ini diambil sebagai respons langsung terhadap penyebaran gambar pornografi Taylor Swift yang dibuat oleh AI di X dalam beberapa hari terakhir.

Tindakan ini akan memungkinkan para korban yang digambarkan dalam pemalsuan digital secara telanjang atau seksual, bisa menuntut hukuman perdata.

Individu yang membuat atau memiliki pemalsuan dengan maksud untuk mendistribusikannya atau siapa pun yang menerima materi tersebut bisa terkena jerat hukum.

Dilansir dari Guardian, Dick Durbin, anggota mayoritas Senat AS serta senator Lindsey Graham, Amy Klobuchar, dan Josh Hawley berada di belakang rancangan undang-undang tersebut.

UU dikenal sebagai Undang-Undang Pengeditan Gambar Palsu dan Pengeditan Non-Konsensual tahun 2024, atau “Defiance Act”.

“Bulan ini, gambar Taylor Swift palsu dan eksplisit secara seksual yang dihasilkan oleh kecerdasan buatan menyebar ke seluruh platform media sosial."

"Meskipun gambar tersebut mungkin palsu, kerugian bagi para korban dari distribusi deepfake yang bernuansa seksual eksplisit sangat nyata,” kata Durbin dalam siaran persnya.

Gambar Swift yang bersifat seksual dan berlebihan di pertandingan sepak bola menjadi viral selama akhir pekan di X, ditonton puluhan juta kali, menurut metrik Twitter.

Gambar atau video manusia nyata yang dibuat dengan AI, umumnya dikenal sebagai deepfake, telah menjadi semakin umum di internet seiring dengan semakin rendahnya hambatan untuk membuat gambar atau video tersebut.

Deepfake menjadi booming di tengah meningkatkanya animo terhadap kecerdasan buatan dalam beberapa tahun terakhir.

Ada yang menanggalkan pakaian seseorang atau menempelkan wajah seseorang di atas wajah orang lain untuk menggambarkan orang tersebut mengatakan sesuatu yang tidak mereka katakan, yang sepenuhnya dihasilkan oleh AI.

Gambar Swift kemungkinan besar dibuat menggunakan Microsoft Designer dan pertama kali dibagikan di Telegram.

Microsoft memperkenalkan perubahan untuk menutup celah teknis yang memungkinkan pembuatan gambar.

“Tak seorang pun, baik selebriti maupun orang Amerika biasa, harus menemukan diri mereka ditampilkan dalam pornografi AI. Orang yang tidak bersalah mempunyai hak untuk mempertahankan reputasinya dan meminta pertanggungjawaban pelaku di pengadilan. RUU ini akan mewujudkannya,” kata Hawley.

https://www.kompas.com/global/read/2024/01/31/163000870/buntut-deepfake-telanjang-taylor-swift-senator-as-dorong-ruu-penindakan

Terkini Lainnya

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok Sebagai Pecundang...

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok Sebagai Pecundang...

Global
Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Global
Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia Demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia Demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Global
Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Global
100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

Global
Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Global
Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Global
Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Global
Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Global
Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Global
PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

Global
Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Global
Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Global
Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke