Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kapsul Radioaktif Hilang di Australia, Warga Diperingatkan Jangan Ambil

Kapsul perak berukuran 8mm x 6mm untuk operasi penambangan itu hilang sejak pertengahan Januari, kata layanan darurat.

Benda tersebut mengandung zat radioaktif Caesium-137, menurut Departemen Kesehatan Australia Barat.

Kapsul diyakini jatuh dari truk saat dipindahkan ke fasilitas penyimpanan.

Pejabat kesehatan memperingatkan, kapsul tersebut dapat menyebabkan luka bakar radiasi atau penyakit jika disentuh.

Dinas pemadam kebakaran dan darurat mengatakan, kapsul itu hilang antara kota terpencil Newman dan pinggiran utara Perth, jaraknya sekitar 1.400 kilometer.

Petugas setempat juga memperingatkan masyarakat untuk tidak mengambil kapsul itu jika ditemukan dan menghubungi layanan darurat.

  • Ukraina Bagikan Tablet Yodium ke Warga, Antisipasi Kebocoran Radioaktif
  • Peringatan Ukraina, Ada Risiko Kebocoran Radioaktif di PLTN Zaporizhzhia
  • Diklaim Anti-5G, Kalung Ini Ternyata Mengandung Radioaktif

"Dikhawatirkan seseorang akan mengambilnya tanpa mengetahui apa yang dihadapi," kata Dr Andrew Robertson, kepala petugas kesehatan untuk Australia Barat, dikutip dari kantor berita AFP.

Juru bicara dinas pemadam kebakaran mengemukakan, mereka memprioritaskan daerah berpenduduk selama pencarian dan ini bisa memakan waktu berminggu-minggu.

Pihak berwenang baru diberitahu pada Rabu (25/1/2023) setelah perusahaan yang bertanggung jawab atas kapsul tersebut menyadari benda itu hilang.

https://www.kompas.com/global/read/2023/01/28/141400170/kapsul-radioaktif-hilang-di-australia-warga-diperingatkan-jangan-ambil

Terkini Lainnya

WHO: Penggunaan Alkohol dan Vape di Kalangan Remaja Mengkhawatirkan

WHO: Penggunaan Alkohol dan Vape di Kalangan Remaja Mengkhawatirkan

Global
Kunjungan Blinken ke Beijing, AS Prihatin China Seolah Dukung Perang Rusia

Kunjungan Blinken ke Beijing, AS Prihatin China Seolah Dukung Perang Rusia

Global
Rusia Serang Jalur Kereta Api Ukraina, Ini Tujuannya

Rusia Serang Jalur Kereta Api Ukraina, Ini Tujuannya

Global
AS Berhasil Halau Serangan Rudal dan Drone Houthi di Teluk Aden

AS Berhasil Halau Serangan Rudal dan Drone Houthi di Teluk Aden

Global
Petinggi Hamas Sebut Kelompoknya akan Letakkan Senjata Jika Palestina Merdeka

Petinggi Hamas Sebut Kelompoknya akan Letakkan Senjata Jika Palestina Merdeka

Global
Inggris Beri Ukraina Rudal Tua Canggih, Begini Dampaknya Jika Serang Rusia

Inggris Beri Ukraina Rudal Tua Canggih, Begini Dampaknya Jika Serang Rusia

Global
Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Internasional
Ikut Pendaftaran Wajib Militer, Ratu Kecantikan Transgender Thailand Kejutkan Tentara

Ikut Pendaftaran Wajib Militer, Ratu Kecantikan Transgender Thailand Kejutkan Tentara

Global
Presiden Ukraina Kecam Risiko Nuklir Rusia karena Mengancam Bencana Radiasi

Presiden Ukraina Kecam Risiko Nuklir Rusia karena Mengancam Bencana Radiasi

Global
Jelang Olimpiade 2024, Penjara di Paris Makin Penuh

Jelang Olimpiade 2024, Penjara di Paris Makin Penuh

Global
Polisi Diduga Pakai Peluru Karet Saat Amankan Protes Pro-Palestina Mahasiswa Georgia

Polisi Diduga Pakai Peluru Karet Saat Amankan Protes Pro-Palestina Mahasiswa Georgia

Global
Pemilu India: Pencoblosan Fase Kedua Digelar Hari Ini di Tengah Ancaman Gelombang Panas

Pemilu India: Pencoblosan Fase Kedua Digelar Hari Ini di Tengah Ancaman Gelombang Panas

Global
Kim Jong Un: Peluncur Roket Teknologi Baru, Perkuat Artileri Korut

Kim Jong Un: Peluncur Roket Teknologi Baru, Perkuat Artileri Korut

Global
Anggota DPR AS Ini Gabung Aksi Protes Pro-Palestina di Columbia University

Anggota DPR AS Ini Gabung Aksi Protes Pro-Palestina di Columbia University

Global
Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke