Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Unik, Surat dari Era Perang Dunia II Baru Terkirim 76 Tahun Kemudian

KOMPAS.com - Surat seorang tentara Perang Dunia II dikirimkan ke rumah jandanya di Massachusetts. Uniknya, ini terjadi 76 tahun setelah surat itu dikirim dari Jerman.

Dilansir UPI, Layanan Pos AS mengatakan surat John Gonsalves kepada ibunya itu, muncul pada akhir Desember di fasilitas pemrosesan dan distribusi di Pennsylvania.

Hal ini memicu pencarian keluarga sersan Angkatan Darat AS itu.

Ibu Gonsalves, penerima surat yang dimaksud, saat itu berusia 22 tahun.

Dia ditemukan sudah lama meninggal. Gonsalves pun sudah meninggal pada tahun 2015.

Layanan Pos AS akhirnya berhasil menemukan Angelina "Jean" Gonsalves, janda sersan itu, yang tinggal di Woburn, Massachusetts.

Jean menerima surat berusia 76 tahun itu dan membaca kata-kata mendiang suaminya, yang dikirim dari waktu sebelum mereka bertemu.

Menurutnya, hal ini sangat emosional.

"Aku menyukainya. Aku menyukainya. Ketika kupikir itu semua kata-katanya, aku tidak bisa mempercayainya. Ini luar biasa. Dan aku merasa seperti aku memilikinya di sini bersamaku, kau tahu?" kata Jean.

Surat itu tiba dengan catatan tulisan tangan dari karyawan Layanan Pos AS.

"Kami tidak yakin di mana surat ini selama lebih dari tujuh dekade terakhir, tetapi surat itu tiba di fasilitas kami sekitar enam minggu yang lalu," bunyi surat itu.

"Karena usia dan pentingnya sejarah keluarga Anda, mengirimkan surat ini sangat penting bagi kami."

https://www.kompas.com/global/read/2022/01/08/150000770/unik-surat-dari-era-perang-dunia-ii-baru-terkirim-76-tahun-kemudian

Terkini Lainnya

AS Hancurkan Sebagian Jembatan Baltimore yang Ambruk untuk Bebaskan Kapal Terjebak

AS Hancurkan Sebagian Jembatan Baltimore yang Ambruk untuk Bebaskan Kapal Terjebak

Global
Pedemo Israel Cegat Truk Bantuan ke Gaza, Banting Makanan sampai Berserakan

Pedemo Israel Cegat Truk Bantuan ke Gaza, Banting Makanan sampai Berserakan

Global
[POPULER GLOBAL] Lampu Lalin Unta | Thailand SIta 1 Ton Meth Kristal

[POPULER GLOBAL] Lampu Lalin Unta | Thailand SIta 1 Ton Meth Kristal

Global
Rangkuman Hari Ke-810 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran 30 Kota | Apartemen Roboh

Rangkuman Hari Ke-810 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran 30 Kota | Apartemen Roboh

Global
Ukraina Serang Fasilitas Energi Rusia Dekat Perbatasan

Ukraina Serang Fasilitas Energi Rusia Dekat Perbatasan

Global
Kampanye Keselamatan Lalu Lintas, Perancis Gaungkan Slogan 'Berkendaralah Seperti Perempuan'

Kampanye Keselamatan Lalu Lintas, Perancis Gaungkan Slogan "Berkendaralah Seperti Perempuan"

Global
Rusia Gempur 30 Kota dan Desa di Ukraina, 5.762 Orang Mengungsi

Rusia Gempur 30 Kota dan Desa di Ukraina, 5.762 Orang Mengungsi

Global
Demonstrasi Pro-Palestina di Kampus-Kampus AS Bergulir ke Acara Wisuda

Demonstrasi Pro-Palestina di Kampus-Kampus AS Bergulir ke Acara Wisuda

Global
Afghanistan Kembali Dilanda Banjir Bandang, Korban Tewas 300 Lebih

Afghanistan Kembali Dilanda Banjir Bandang, Korban Tewas 300 Lebih

Global
Nasib Migran dan Pengungsi Afrika Sub-Sahara yang Terjebak di Tunisia

Nasib Migran dan Pengungsi Afrika Sub-Sahara yang Terjebak di Tunisia

Internasional
Hezbollah Klaim Serangan yang Lukai 4 Tentara Israel

Hezbollah Klaim Serangan yang Lukai 4 Tentara Israel

Global
Momen Polisi New York Tak Sengaja Semprotkan Merica ke Muka Sendiri Saat Bubarkan Protes Pro-Palestina

Momen Polisi New York Tak Sengaja Semprotkan Merica ke Muka Sendiri Saat Bubarkan Protes Pro-Palestina

Global
Manusia Pertama Penerima Transplantasi Ginjal Babi, Meninggal

Manusia Pertama Penerima Transplantasi Ginjal Babi, Meninggal

Global
Saat Anak-anak Gaza Tetap Bersemangat Belajar di Tengah Perang yang Menghancurkan...

Saat Anak-anak Gaza Tetap Bersemangat Belajar di Tengah Perang yang Menghancurkan...

Global
9 Mei, Hari Rusia Memperingati Kemenangan Soviet atas Nazi Jerman

9 Mei, Hari Rusia Memperingati Kemenangan Soviet atas Nazi Jerman

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke