Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rusia Usir 10 Diplomat AS, Harus Keluar Paling Lambat 21 Mei

Pengusiran ini adalah balasan Rusia atas didepaknya diplomat mereka dari Washington.

Pekan lalu AS mengumumkan sanksi terhadap Moskwa, dan mengusir 10 diplomat Rusia sebagai tanggapan atas tuduhan campur tangan Kremlin pada pemilu Amerika, serangan siber besar-besaran, dan aktivitas permusuhan lainnya.

Rusia mengatakan, tak lama setelah itu akan menanggapi dengan cara yang sama, dan 10 diplomat AS yang diusir dinyatakan persona non grata.

"Orang-orang ini diperintahkan untuk meninggalkan wilayah negara kami terakhir pada 21 Mei," kata Kementerian Luar Negeri Rusia dikutip dari AFP.

"Tindakan ini merupakan 'cermin' tanggapan atas tindakan bermusuhan Amerika terhadap sejumlah karyawan kedutaan Rusia di Washington dan Konsulat Jenderal Rusia di New York," kata pernyataan itu.

Hubungan Rusia dengan negara-negara Barat belakangan ini memanas, karena pemenjaraan Alexei Navalny, konflik dengan Ukraina, dan serangkaian skandal spionase.

Kementerian Luar Negeri di Moskwa juga memperingatkan langkah-langkah berikutnya dalam menanggapi sanksi AS yang dijatuhkan pekan lalu, dan digambarkan sebagai ilegal.

Presiden Rusia Vladimir Putin dalam pidato kenegaraannya pada Rabu (21/4/2021) memperingatkan, negara-negara rival di Barat agar tidak melanggar "garis merah" Kremlin.

Ia juga mengecam negara-negara asing karena menyalahkan kesengsaraannya pada Rusia.

https://www.kompas.com/global/read/2021/04/22/085255670/rusia-usir-10-diplomat-as-harus-keluar-paling-lambat-21-mei

Terkini Lainnya

Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Global
Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Global
Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Global
Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Global
PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

Global
Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Global
Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Global
Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Global
Hubungan Biden-Netanyahu Kembali Tegang, Bagaimana ke Depannya?

Hubungan Biden-Netanyahu Kembali Tegang, Bagaimana ke Depannya?

Global
Kampus-kampus di Spanyol Nyatakan Siap Putuskan Hubungan dengan Israel

Kampus-kampus di Spanyol Nyatakan Siap Putuskan Hubungan dengan Israel

Global
Seberapa Bermasalah Boeing, Produsen Pesawat Terbesar di Dunia?

Seberapa Bermasalah Boeing, Produsen Pesawat Terbesar di Dunia?

Internasional
Terkait Status Negara, Palestina Kini Bergantung Majelis Umum PBB

Terkait Status Negara, Palestina Kini Bergantung Majelis Umum PBB

Global
Hamas Sebut Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza Kini Tergantung Israel

Hamas Sebut Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza Kini Tergantung Israel

Global
Antisemitisme: Sejarah, Penyebab, dan Manifestasinya

Antisemitisme: Sejarah, Penyebab, dan Manifestasinya

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke