Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Cara Simpan Wortel Rebus, Tahan hingga Satu Tahun

Kompas.com - 03/02/2022, 11:37 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jangan langsung membuang wortel rebus sisa. Kamu masih bisa menyimpannya hingga satu tahun ke depan.

Wortel rebus biasanya memiliki tekstur yang lebih empuk dibandingkan dengan wortel mentah. Itu sebabnya, wortel rebus harus disimpan dengan tepat agar tidak rusak.

Ikuti tiga cara menyimpan wortel rebus, mulai dari meniriskan, pemilihan wadah, hingga tempat simpannya berikut ini.

Baca juga: 3 Cara Kupas Wortel dengan Cepat, Dagingnya Tidak Banyak Terbuang

1. Tiriskan

Kandungan air wortel yang sudah direbus umumnya lebih banyak dibandingkan dengan wortel mentah.

Mengutip buku "Seri Apotek Dapur: Raja Obat Alami Wortel Si Orange Kaya Nutrisi" (2021) oleh Ketty Husnia Wardany terbitan Andi Publisher, wortel matang harus ditiriskan terlebih dahulu.

Selanjutnya, wortel bisa didinginkan di dalam air dingin sebelum dimasukkan ke dalam wadah penyimpanan.

Baca juga:

2. Masukkan ke dalam wadah tertutup

Ilustrasi wortel dengan potongan diagonal atau serong. SHUTTERSTOCK/DIANNA PAULK Ilustrasi wortel dengan potongan diagonal atau serong.

Wortel yang sudah didinginkan bisa langsung disimpan ke dalam wadah tertutup, seperti kantong plastik khusus.

Wadah kedap udara berfungsi untuk memaksimalkan umur simpan dan kualitas wortel.

Baca juga: Resep Nugget Tahu Sayuran Pakai Daun Bayam, Bisa Tambah Wortel

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com