KOMPAS.com - Salah satu kampus ternama di Jakarta, Universitas Negeri Jakarta (UNJ) siap menerima calon mahasiswa baru pada 2023.
Jika kamu ingin kuliah di UNJ jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023, maka harus paham jurusan kuliah apa yang disediakan.
Apalagi, pada pelaksanaan tahun ini juga banyak dibuka program studi (prodi) baru di UNJ. Terutama untuk jenjang Diploma (D4).
Merangkum dari sidata-ptn-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id, ini daftar prodi baru di UNJ berikut daya tampung pada SNBT 2023.
Baca juga: 11 Jurusan Sepi Peminat di ITB 2022, Info Daftar SNBT 2023
1. Hubungan Masyarakat dan Komunikasi Digital
2. Usaha Perjalanan Wisata
3. Teknologi Rakayasa Otomasi
4. Teknologi Rekayasa Manufaktur
5. Teknologi Rekayasa Konstruksi Bangunan Gedung
6. Manajemen Pelabuhan dan Logistik Maritim
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.