Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pahami Proses Belajar Anak Usia Dini lewat Pendidikan Prasekolah

Kompas.com - 14/10/2022, 10:13 WIB
Dwi NH,
A P Sari

Tim Redaksi

Kumon juga sangat memperhatikan setiap langkah kecil yang berhasil dicapai oleh semua siswanya. Bahkan, seperti keterampilan memegang pensil.

Keterampilan memegang pensil menjadi salah satu fokus Kumon dalam membimbing siswa.

Menurut Kumon, genggaman dan tekanan yang tepat merupakan komponen kunci dalam mempelajari cara menulis dengan pensil secara tepat.

Kemampuan menulis memiliki peran penting dalam perkembangan otak anak. Dalam hal ini, anak prasekolah membuat berbagai kemajuan yang signifikan dalam hal kemampuan motorik.

Masih banyak hal menarik lain yang bisa ditemukan dan digali dari lembaga pendidikan Kumon.

Dengan bergabung di Kumon, anak berkesempatan mengembangkan potensi dirinya pada masa prasekolah.

Baca juga: 6 Kata Terpanjang dalam Bahasa Inggris, Kamu Bisa Mengucapkannya?

Kumon juga memiliki program kursus bahasa Inggris yang berfokus mengembangkan kemampuan dan kebiasaan membaca bahasa asing anak, dan program matematika untuk meningkatkan kemampuan hitung.

Sekarang ini terhitung lebih dari 100.000 anak terdaftar sebagai siswa di Kumon.

Melalui program Coba Gratis, Kumon juga membuka kesempatan terhadap orangtua dan anak untuk mencoba pengalaman belajar menarik.

Untuk mengetahui program dan info lebih lengkap tentang Kumon, Anda dapat mengunjungi laman https://id.kumonglobal.com/for-parents/our-programmes/.

Khusus program lainnya, seperti kursus Bahasa Inggris (EFL) atau program Matematika bisa klik link yang sudah disediakan.

Jangan lupa untuk mengikuti sosial media (sosmed) Kumon di Instagram atau Facebook. Untuk informasi lebih lanjut Anda bisa mengunjungi link ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com