Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bank Kaltimtara Syariah Buka Lowongan Kerja Minimal Lulusan D3

Kompas.com - 29/09/2022, 08:28 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Albertus Adit

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara atau biasa disingkat PT Bank Kaltim Kaltara membuka lowongan kerja.

Bank yang merupakan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang dimilik oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur dan Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara ini menawarkan posisi Frontliner.

Dilansir dari Instagram @bankaltimtara posisi ini terbuka bagi pelamar dengan kualifikasi pendidikan minimal D3 dengan IPK minimal 2,75.

Baca juga: PT Gameloft Indonesia Buka Lowongan Kerja bagi S1 Fresh Graduate

Jika kamu tertarik dan memenuhi kualifikasi, silakan kirimkan lamaran paling lambat 21 Oktober 2022. Untuk informasi lengkap dan pendaftaran, simak di bawah ini.

Rekrutmen Pegawai PT BPD Kaltim Kaltara

Frontliner

Kualifikasi:

1. Pria/Wanita

2. Usia maksimal 22 tahun

3. Pendidikan terakhir minimal D3 dengan IPK minimal 2.75

Baca juga: 2 Program Beasiswa ke Cambridge, Mulai Jenjang S1, S2 dan S3

4. Berpenampilan menarik dengan tinggi badan dan berat badan proporsional

5. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik

6. Sehat jasmani dan rohani

7. Dapat mengoperasikan komputer (minimal Ms.Office) dan dapat berbahasa Inggris (minimal pasif)

8. Bersedia ditempatkan di daerah Balikpapan, Penajam, dan Tana Paser.

Cara daftar:

1. Mengisi Form data pelamar yang dapat diakses pada https://forms.gle/ncnnnoxD7gd9Pmp37/

2. Surat Lamaran

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com