Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

13 Sekolah Terbaik di Sumatera Selatan, Acuan Daftar PPDB 2023

KOMPAS.com - Mencari sekolah terbaik di Sumatera Selatan bisa menggunakan data nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) yang berhasil diraih para siswa pada Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2022.

Dari daftar top 1.000 sekolah terbaik Indonesia dengan nilai UTBK tertinggi di tahun 2022 yang dirilis Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), ada beberapa sekolah terbaik di Sumatera Selatan yang masuk pemeringkatan.

Informasi ini bisa menjadi acuan para siswa untuk mendaftar di PPDB 2023. Berikut sekolah terbaik di Sumsel berdasarkan nilai UTBK 2022.

13 sekolah terbaik di Sumatera Selatan 2022

1. SMA Ignatius Global School (IGS) Palembang

  • Nilai total rata-rata UTBK: 609,216.

2. MAN Insan Cendekia Oki

  • Nilai total rata-rata UTBK: 590,113

3. SMAN 17 Palembang

  • Nilai total rata-rata UTBK: 586,583.

4. SMAN Sumsel

  • Nilai total rata-rata UTBK: 572,852.

5. SMA Kusuma Bangsa Palembang

6. SMAN 1 Palembang

  • Nilai total rata-rata UTBK: 560,455.

7. SMA Xaverius 1 Palembang

  • Nilai total rata-rata UTBK: 559,483.

8. SMAN 6 Palembang

  • Nilai total rata-rata UTBK: 537,797.

9. SMAN 4 Lahat

  • Nilai total rata-rata UTBK: 530,438.

10. SMA Xaverius 3 Palembang

  • Nilai total rata-rata UTBK: 528,328.

11. MAN 1 Kota Lubuk Linggau

  • Nilai total rata-rata UTBK: 518,022

12. SMAN 1 Unggulan Muara Enim

  • Nilai total rata-rata UTBK: 514,798.

13. SMAN Negeri 3 Palembang

  • Nilai total rata-rata UTBK: 514,128

Demikian informasi mengenai 13 sekolah terbaik di Sumatera Selatan yang bisa dijadikan acuan siswa mendaftar PPDB 2023 Sumatera Selatan.

https://www.kompas.com/edu/read/2023/04/26/110000371/13-sekolah-terbaik-di-sumatera-selatan-acuan-daftar-ppdb-2023

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke