Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 10/10/2023, 20:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Ketika kucing peliharaan Anda menghabiskan harinya dengan bersembunyi, itu adalah perilaku yang normal. Biasanya mereka akan aktif di malam hari

Meskipun beberapa kucing peliharaan suka diemong, sebagian lainnya menghabiskan hari-hari mereka di tempat tertutup yang gelap.

Namun dalam beberapa kasus, hal itu bisa menjadi masalah ketika kucing “sosial” tiba-tiba mulai bersembunyi.

Baca juga: Seberapa Tinggi Kucing Peliharaan Anda Dapat Melompat?

Lantas, apa saja alasan yang membuat kucing peliharaan bersembunyi?

Alasan mengapa kucing bersembunyi

Dilansir dari laman Cats.com, berikut beberapa alasan mengapa kucing peliharaan Anda tiba-tiba bersembunyi:

1. Ketakutan

Alasan paling umum mengapa kucing bersembunyi adalah karena rasa takut. Menyelamatkan diri ke tempat yang gelap dan sunyi membantu mereka merasa aman.

Hal ini juga memberi mereka waktu untuk bersantai dan dan menenangkan diri dari sesuatu yang menakutkan atau ancaman tertentu.

Ada beberapa hal yang biasa menimbulkan rasa takut pada kucing, seperti suara keras, konflik dengan hewan lain, tamu, hingga perubahan suasana dalam rumah.

Baca juga: Alasan Kucing Menjulurkan Lidah dan Lupa Memasukkannya Kembali


2. Merasa cemas atau stres

Stres dan kecemasan adalah alasan umum kucing bersembunyi di bawah tempat tidur, di ruangan kecil, atau pada tempat yang tinggi.

Dengan bersembunyi, mereka dapat mengisolasi diri dan mempunyai waktu menyendiri.

Kucing adalah makhluk yang sangat sensitif, dan perubahan kecil atau gangguan apa pun terhadap rutinitas atau lingkungannya dapat menyebabkan mereka merasa stres.

Baca juga: Mengapa Kucing Buang Air Besar Saat Merasa Sangat Takut?

3. Kondisi medis atau saat akan melahirkan

Alasan berikutnya mengapa kucing Anda tiba-tiba bersembunyi adalah karena akan melahirkan. Anda bisa memperhatikan ketika kucing Anda sedang hamil.

Sudah menjadi naluri bagi induk untuk mencari tempat yang aman untuk melahirkan. Kucing hamil akan memilih tempat sempurna yang tenang, gelap, dan aman.

4. Kondisi medis atau saat akan meninggal

Di alam liar, kucing yang sakit lebih mudah menjadi sasaran predator, jadi mereka melindungi diri dan mengurangi risiko ancaman dengan cara dengan bersembunyi .

Naluri alami ini masih menjadi bagian integral dari kebiasaan kucing rumahan. Saat kucing merasa tidak sehat, mereka cenderung menyendiri dan bersembunyi.

Halaman:

Terkini Lainnya

NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

Tren
Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut-sebut Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut-sebut Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Tren
Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Tren
Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Tren
Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Tren
Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Tren
Daftar Lokasi Nobar Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024

Daftar Lokasi Nobar Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024

Tren
Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Tebu? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Tebu? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Bandara di Jepang Catat Nol Kasus Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun, Terbaik di Dunia

Bandara di Jepang Catat Nol Kasus Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun, Terbaik di Dunia

Tren
La Nina Berpotensi Tingkatkan Curah Hujan di Indonesia, Kapan Terjadi?

La Nina Berpotensi Tingkatkan Curah Hujan di Indonesia, Kapan Terjadi?

Tren
Kasus yang Bikin Bea Cukai Disorot: Sepatu Impor hingga Alat Bantu SLB

Kasus yang Bikin Bea Cukai Disorot: Sepatu Impor hingga Alat Bantu SLB

Tren
Biaya Kuliah Universitas Negeri Malang 2024/2025 Program Sarjana

Biaya Kuliah Universitas Negeri Malang 2024/2025 Program Sarjana

Tren
Hari Pendidikan Nasional 2024: Tema, Logo, dan Panduan Upacara

Hari Pendidikan Nasional 2024: Tema, Logo, dan Panduan Upacara

Tren
Beredar Kabar Tagihan UKT PGSD UNS Capai Rp 44 Juta, Ini Penjelasan Kampus

Beredar Kabar Tagihan UKT PGSD UNS Capai Rp 44 Juta, Ini Penjelasan Kampus

Tren
Semifinal Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024 Hari Ini, Pukul Berapa?

Semifinal Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024 Hari Ini, Pukul Berapa?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com