Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/10/2023, 11:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Situasi mengancam dan rasa takut dapat membuat kucing yang paling percaya diri pun bertindak tidak normal.

Kucing yang merasa sangat ketakutan mungkin akan buang air besar karena berbagai alasan. Namun pahamilah bahwa kucing Anda tidak melakukan itu secara sukarela.

Ketakutan dapat membawa perubahan fisiologis pada tubuh, termasuk hilangnya kendali terhadap sistem pencernaan.

DI sisi lain, kucing mungkin menggunakan eliminasi sebagai peringatan aroma dan untuk menghalangi predator.

Baca juga: Waspada, Jangan Beri Kucing Peliharaan Anda 4 Jenis Minuman Berikut


Lantas, mengapa kucing buang air besar saat merasa sangat ketakutan?

Alasan kucing buang air besar saat takut

Beberapa kucing buang air besar, air kecil, atau melakukan keduanya saat ketakutan karena respons flight or fight (melawan atau lari).

Dikutip dari laman Animal Path, dalam situasi stres, tubuh kucing Anda bereaksi sebagai persiapan untuk merespons situasi tersebut.

Otot perutnya menegang, sementara otot yang bertanggung jawab untuk mengontrol buang air besar mengendur sehingga menyebabkan keluarnya kotoran dan urin.

Menghadapi objek atau situasi yang menakutkan bisa membuat siapa pun stres, termasuk teman berbulu Anda.

Ketika menghadapi rasa takut, manusia dan hewan menggunakan naluri untuk menangani situasi tersebut. Logika dan pemikiran jernih hilang begitu saja dan digantikan oleh naluri.

Baca juga: Mengapa Tubuh Kucing Bisa Sangat Lentur? Berikut Alasannya

Naluri inilah yang oleh para ahli disebut sebagai respons melawan atau lari. Respons ini dapat diwujudkan dalam berbagai bentuk.

Hewan yang ketakutan, termasuk kucing Anda, dapat merespons dengan empat cara: melawan, lari, diam, dan menenangkan.

Di antara reaksi paling umum yang dilakukan kucing ketika dihadapkan pada situasi stres atau menakutkan adalah:

  • Terdiam
  • Buang air besar, buang air kecil, atau mengeluarkan isi kelenjar anus
  • Pergi bersembunyi
  • Agresi
  • Melarikan diri.

Tidak perlu banyak hal untuk menakuti kucing. Mereka biasanya takut dengan suara keras, gerakan cepat, orang asing, hewan peliharaan lain, dan bahkan perjalanan ke klinik.

Baca juga: Apa Perbedaan Kucing Domestik dan Kucing Liar?

Hubungan ketakutan dan sistem pencernaan

Ilustrasi mengapa kucing buang air saat merasa takut.iStockphoto/Okssi68 Ilustrasi mengapa kucing buang air saat merasa takut.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com