Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadi Tempat Pembuangan 7 Pahlawan Revolusi, Ini Asal-usul Nama Lubang Buaya

Kompas.com - 30/09/2023, 19:30 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lubang buaya merupakan area yang menjadi tempat pembuangan tujuh jasad Pahlawan Revolusi saat peristiwa G30S/PKI tahun 1965.

Lubang Buaya terletak di Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur.

Pada peristiwa G30S/PKI, ketujuh Pahlawan Revolusi diculik, dibunuh, dan dibuang di Lubang Buaya karena menjadi korban isu adanya Dewan Jenderal yang disebut ingin mengkudeta Presiden Sukarno.

Baca juga: Di Mana Sukarno dan Soeharto Saat Peristiwa G30S/PKI?

Asal-usul penamaan Lubang Buaya

Dikutip dari Kompas.com (30/9/2021), ada dua versi yang beredar di masyarakat terkait penamaan wilayah Lubang Buaya tersebut.

Berikut dua versi asal-usul nama Lubang Buaya:

Versi pertama

Kasubsi Bimbingan dan Informasi Monumen Pancasila Sakti Mayor Caj Edy Bawono mengatakan, tak jauh dari sumur pembuangan jasad 7 Pahlawan Revolusi, terdapat sebuah sungai yang bernama Sunter.

Dahulunya, Sungai Sunter dikenal berbahaya karena banyak buaya yang berkeliaran di sana.

Buaya tersebut sering membuat lubang untuk bersembunyi. Sehingga, wilayah tersebut dinamai Lubang Buaya.

Baca juga: Mengenal Dewan Jenderal, Hoaks yang Memicu Peristiwa G30S PKI

Versi kedua

Penamaan Lubang Buaya dicetuskan oleh seorang sakti bernama Mbah Datuk Banjir Pangeran Syarif Hidayatullah yang hingga saat ini menjadi legenda.

Keturunan kesembilan dari Datuk Banjir, Yanto Wijoyo mengatakan, leluhurnya itu melakukan perjalanan ke Jakarta pada abad ke-7.

Saat itu, Datuk Banjir melakukan perjalanan melalui Sungai Sunter dengan mengendarai kendaraan dari bambu yang disebut getek.

Getek Datuk Banjir itu tersedot ke dalam lubang hingga menyentuh bagian dasar Sungai Sunter di tengah perjalanan.

Namun, Datuk Banjir sendiri selamat karena tak ikut terseret ke lubang itu.

Menurut Yanto, ini merupakan ulah ular dari penguasa gaib yang ada di sungai tersebut, yakni seekor buaya putih.

Konon, buaya putih tersebut bernama Pangeran Gagak Jakalumayung.

Halaman:

Terkini Lainnya

7 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia, Indonesia di Urutan Kelima

7 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia, Indonesia di Urutan Kelima

Tren
Sejarah Head to Head Indonesia Vs Uzbekistan, 6 Kali Bertemu dan Belum Pernah Menang

Sejarah Head to Head Indonesia Vs Uzbekistan, 6 Kali Bertemu dan Belum Pernah Menang

Tren
Shin Tae-yong, Dulu Jegal Indonesia di Piala Asia, Kini Singkirkan Korea Selatan

Shin Tae-yong, Dulu Jegal Indonesia di Piala Asia, Kini Singkirkan Korea Selatan

Tren
Alasan Anda Tidak Boleh Melihat Langsung ke Arah Gerhana Matahari, Ini Bahayanya

Alasan Anda Tidak Boleh Melihat Langsung ke Arah Gerhana Matahari, Ini Bahayanya

Tren
Jejak Karya Joko Pinurbo, Merakit Celana dan Menyuguhkan Khong Guan

Jejak Karya Joko Pinurbo, Merakit Celana dan Menyuguhkan Khong Guan

Tren
10 Hewan Endemik yang Hanya Ada di Indonesia, Ada Spesies Burung hingga Monyet

10 Hewan Endemik yang Hanya Ada di Indonesia, Ada Spesies Burung hingga Monyet

Tren
Kemendikbud Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris untuk SD, Pakar Pendidikan: Bukan Menghafal 'Grammar'

Kemendikbud Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris untuk SD, Pakar Pendidikan: Bukan Menghafal "Grammar"

Tren
Semifinal Piala Asia U23 Indonesia Vs Uzbekistan Tanpa Rafael Struick, Ini Kata Asisten Pelatih Timnas

Semifinal Piala Asia U23 Indonesia Vs Uzbekistan Tanpa Rafael Struick, Ini Kata Asisten Pelatih Timnas

Tren
Gempa M 4,8 Guncang Banten, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa M 4,8 Guncang Banten, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Tren
Soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Sosiolog: Ada Sejarah Tersendiri

Soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Sosiolog: Ada Sejarah Tersendiri

Tren
Kapan Pertandingan Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U23 2024?

Kapan Pertandingan Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U23 2024?

Tren
Penelitian Ungkap Memelihara Anjing Bantu Pikiran Fokus dan Rileks

Penelitian Ungkap Memelihara Anjing Bantu Pikiran Fokus dan Rileks

Tren
Swedia Menjadi Negara Pertama yang Menolak Penerapan VAR, Apa Alasannya?

Swedia Menjadi Negara Pertama yang Menolak Penerapan VAR, Apa Alasannya?

Tren
Bisakah BPJS Kesehatan Digunakan di Luar Kota Tanpa Pindah Faskes?

Bisakah BPJS Kesehatan Digunakan di Luar Kota Tanpa Pindah Faskes?

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Cuaca Panas di Indonesia pada April 2024

BMKG Ungkap Penyebab Cuaca Panas di Indonesia pada April 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com