Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[UNIK GLOBAL] Manusia Pertama Pemenang Tetris | 10 Hari Pernikahan Pangeran Brunei

Kompas.com - 07/01/2024, 07:01 WIB
Aditya Jaya Iswara

Penulis

KOMPAS.com - Sejumlah kisah unik mewarnai pekan pertama 2024, seperti remaja 13 tahun di Amerika Serikat yang menjadi orang pertama pemenang game klasik Tetris, dan pernikahan Pangeran Abdul Mateen dari Brunei akan digelar sepuluh hari.

Sementara itu, wanita di Ghana memecahkan rekor bernyanyi selama lebih dari lima hari dan kalender 2024 ternyata sama persis dengan 1996.

Berikut adalah kumpulan artikel-artikel Unik Global sepanjang Minggu (31/12/2023) hingga Sabtu (6/1/2024).

Baca juga: Viral Video Palang Tol Rusak, jadi Mirip Game Pinball di Komputer

1. Pesta Kembang Api dan Roket Warnai Malam Tahun Baru 2024 di Dunia

Pesta kembang api selalu mewarnai langit pada malam tahun baru. Seperti halnya di Paris, Rio de Janeiro, dan Sydney, Senin (1/1/2024) dini hari.

Namun, memasuki tahun 2024, langit di Israel, Gaza, dan Ukraina diwarnai dengan serangan roket karena perang yang masih berlangsung.

Seperti yang terjadi di Israel, pada tengah malam roket diluncurkan dari Gaza mengarah ke Israel.

Baca selengkapnya di sini.

2. Remaja 13 Tahun di AS Jadi Manusia Pertama yang Menang Main Tetris

Remaja Amerika Serikat bernama Willis Gibson (13) yang dikenal sebagai "blue scuti" di dunia gamer menjadi manusia pertama yang memenangi permainan klasik Tetris.

Ia menjadi orang pertama yang mencapai kill screen dari game Tetris versi Nintendo. Prestasi ini sebelumnya hanya bisa dicapai oleh AI (artificial intelligence/kecerdasan buatan)

"Ya Tuhan!" Willis berulang kali berteriak menjelang akhir video bermain Tetris berdurasi lebih dari 40 menit yang diunggahnya ke YouTube pekan ini.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: Kecanduan Game, Remaja China Kuras Rekening Ibunya, Sisakan Hanya Rp 1.000

3. Akan Menikah, Pangeran Mateen dari Brunei Unggah Foto bareng Calon Istrinya

Pangeran Abdul Mateen dari Brunei pada Senin (1/1/2024) mengunggah foto bersama calon istrinya, Anisha Isa Kalebic, di Instagram menjelang pernikahan mereka pekan depan.

Putra Sultan Hassanal Bolkiah yang berusia 32 tahun itu mengunggah foto dirinya bersama tunangan untuk kali pertama, beberapa hari sebelum acara pernikahan mereka yang berlangsung sepuluh hari.

"Semoga yang terbaik untukmu di 2024," tulis Pangeran Mateen di caption fotonya.

Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: Profil Anisha Isa Kalebic, Calon Istri Pangeran Mateen dari Brunei

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Vatikan dan Vietnam Akan Menjalin Hubungan Diplomatik Penuh

Vatikan dan Vietnam Akan Menjalin Hubungan Diplomatik Penuh

Internasional
New York Kembalikan 30 Artefak yang Dijarah ke Indonesia dan Kamboja

New York Kembalikan 30 Artefak yang Dijarah ke Indonesia dan Kamboja

Global
Salah Bayar Makanan Rp 24 Juta, Pria Ini Kesal Restoran Baru Bisa Kembalikan 2 Minggu Lagi

Salah Bayar Makanan Rp 24 Juta, Pria Ini Kesal Restoran Baru Bisa Kembalikan 2 Minggu Lagi

Global
Saat Jangkrik, Tonggeret, dan Cacing Jadi Camilan di Museum Serangga Amerika...

Saat Jangkrik, Tonggeret, dan Cacing Jadi Camilan di Museum Serangga Amerika...

Global
Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza akibat Serangan Israel...

Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza akibat Serangan Israel...

Global
Arab Saudi Imbau Warga Waspadai Penipuan Visa Haji Palsu

Arab Saudi Imbau Warga Waspadai Penipuan Visa Haji Palsu

Global
China Beri Subsidi Rp 22,8 Juta ke Warga yang Mau Tukar Mobil Lama ke Baru

China Beri Subsidi Rp 22,8 Juta ke Warga yang Mau Tukar Mobil Lama ke Baru

Global
Atlet Palestina Bakal Diundang ke Olimpiade Paris 2024

Atlet Palestina Bakal Diundang ke Olimpiade Paris 2024

Global
Rangkuman Hari Ke-793 Serangan Rusia ke Ukraina: Serangan Jalur Kereta Api | Risiko Bencana Radiasi Nuklir

Rangkuman Hari Ke-793 Serangan Rusia ke Ukraina: Serangan Jalur Kereta Api | Risiko Bencana Radiasi Nuklir

Global
Hamas Pelajari Proposal Gencatan Senjata Baru dari Israel

Hamas Pelajari Proposal Gencatan Senjata Baru dari Israel

Global
Rektor Universitas Columbia Dikecam atas Tindakan Keras Polisi pada Pedemo

Rektor Universitas Columbia Dikecam atas Tindakan Keras Polisi pada Pedemo

Global
China Jadi Tuan Rumah Perundingan Persatuan Palestina bagi Hamas-Fatah

China Jadi Tuan Rumah Perundingan Persatuan Palestina bagi Hamas-Fatah

Global
Mahasiswa Paris Akhiri Demo Perang Gaza Usai Bentrokan di Jalanan

Mahasiswa Paris Akhiri Demo Perang Gaza Usai Bentrokan di Jalanan

Global
Perempuan Ini Bawa 2 Kg Kokain di Rambut Palsunya

Perempuan Ini Bawa 2 Kg Kokain di Rambut Palsunya

Global
[POPULER GLOBAL] Rudal Tua Tapi Canggih | Miss Buenos Aires Usianya 60

[POPULER GLOBAL] Rudal Tua Tapi Canggih | Miss Buenos Aires Usianya 60

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com