Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER GLOBAL] Mayat-mayat Bermunculan Saat Danau di AS Mengering | PeduliLindungi Terbaca di 27 Negara

Kompas.com - 13/05/2022, 05:31 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

KOMPAS.com – Artikel yang mengungkap temuan mayat-mayat manusia tiba-tiba bermunculan setelah Danau Mead di Amerika Serikat (AS) mengering memuncaki daftar artikel Populer Global kali ini.

Di bawahnya, ada berita insiden mengenai seorang penumpang tanpa pengalaman terbang yang berhasul mendaratkan pesawat di Florida setelah pilotnya mengalami keadaan medis darurat di tengah penerbangan.

Berita internasional Kompas.com yang paling banyak dibaca selanjutnya adalah tentang aplikasi PeduliLindungi yang dilaporkan sudah dapat dipakai di 27 negara Uni Eropa.

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Pengaruh China dan AS di Bawah Dinasti Marcos | Indonesia-Malaysia Rebutan Pengaruh Bahasa Nasional

Untuk lebih lengkapnya, berikut adalah rangkuman artikel Populer Global sepanjang Kamis (13/4/2022) hingga Jumat (14/4/2022) pagi yang dapat disimak:

1. Danau di AS Mengering, Mayat-mayat Manusia Tiba-tiba Bermunculan

Mayat-mayat manusia tiba-tiba bermunculan setelah Danau Mead di dekat Las Vegas, AS, mengering.

Temuan mayat pertama adalah seorang pria di dalam tong yang diduga tewasnya terkait dengan mafia.

Penjaga taman mendapat laporan bahwa mayat-mayat manusia ditemukan pada Sabtu (7/5/2022) di danau yang mengalami tingkat permukaan air terendah itu.

Baca selengkapnya di sini

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Comeback Politik Dinasti Marcos di Filipina | Tentara Sri Lanka Evakuasi Mantan PM dari Kepungan Massa

2. Seorang Penumpang Tanpa Pengalaman Terbang Mendaratkan Pesawat Setelah Pilot Pingsan

Seorang penumpang tanpa pengalaman terbang mendaratkan pesawat di Florida setelah pilotnya mengalami keadaan medis darurat di tengah penerbangan.

Dilansir dari BBC pada Kamis (12/5/2022), dalam audio langsung dari panggilan yang dilakukan ke kontrol lalu lintas udara di Fort Pierce Tower penumpang tak dikenal itu terdengar memperingatkan: "Saya menghadapi situasi serius di sini".

"Pilot saya menjadi tidak koheren," kata pria itu melalui radio dari sekitar ketinggian 2.750 meter di udara. "Dia pingsan," tambahnya.

Baca kisah selengkapnya di sini

Baca juga: [POPULER GLOBAL] WHO Kumpulkan Bukti Kejahatan Perang Rusia | Zeus Anjing Tertinggi

3. Kardinal Hong Kong Ditangkap, Dituduh Langgar Hukum Keamanan Nasional China

Polisi mengonfirmasi bahwa salah satu anggota paling senior Gereja Katolik ditangkap di Hong Kong karena melanggar hukum keamanan nasional China.

Kardinal Joseph Zen (90) adalah satu dari empat orang yang ditahan karena terkait dengan organisasi yang sekarang tidak berfungsi. Organisasi ini membantu pengunjuk rasa yang membutuhkan keuangan. 

Tokoh lain yang ditangkap adalah penyanyi dan aktor Cantopop Denise Ho, mantan legislator Margaret Ng, dan akademisi Dr Hui Po Keung.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Global
Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Global
Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun 'Menampakkan Diri'

Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun "Menampakkan Diri"

Global
Pria India Ini Jatuh Cinta kepada Ibu Mertuanya, Tak Disangka Ayah Mertuanya Beri Restu Menikah

Pria India Ini Jatuh Cinta kepada Ibu Mertuanya, Tak Disangka Ayah Mertuanya Beri Restu Menikah

Global
Perbandingan Kekuatan Militer Rusia dan Ukraina

Perbandingan Kekuatan Militer Rusia dan Ukraina

Internasional
Setelah Punya Iron Dome, Israel Bangun Cyber Dome, Bagaimana Cara Kerjanya?

Setelah Punya Iron Dome, Israel Bangun Cyber Dome, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Protes Pro-Palestina Menyebar di Kampus-kampus Australia, Negara Sekutu Israel Lainnya

Protes Pro-Palestina Menyebar di Kampus-kampus Australia, Negara Sekutu Israel Lainnya

Global
Apa Tuntutan Mahasiswa Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di AS?

Apa Tuntutan Mahasiswa Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di AS?

Internasional
Setelah Menyebar di AS, Protes Pro-Palestina Diikuti Mahasiswa di Meksiko

Setelah Menyebar di AS, Protes Pro-Palestina Diikuti Mahasiswa di Meksiko

Global
Dilanda Perang Saudara, Warga Sudan Kini Terancam Bencana Kelaparan

Dilanda Perang Saudara, Warga Sudan Kini Terancam Bencana Kelaparan

Internasional
Rangkuman Hari Ke-799 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran Rudal Rusia di 3 Wilayah | Rusia Disebut Pakai Senjata Kimia Kloropirin

Rangkuman Hari Ke-799 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran Rudal Rusia di 3 Wilayah | Rusia Disebut Pakai Senjata Kimia Kloropirin

Global
Biaya Rekonstruksi Gaza Pascaperang Bisa Mencapai Rp 803 Triliun, Terparah sejak 1945

Biaya Rekonstruksi Gaza Pascaperang Bisa Mencapai Rp 803 Triliun, Terparah sejak 1945

Global
Paus Fransiskus Teladan bagi Semua Umat dan Iman

Paus Fransiskus Teladan bagi Semua Umat dan Iman

Global
Rusia Dilaporkan Kirimkan Bahan Bakar ke Korea Utara Melebihi Batasan PBB

Rusia Dilaporkan Kirimkan Bahan Bakar ke Korea Utara Melebihi Batasan PBB

Global
Turkiye Hentikan Semua Ekspor dan Impor dengan Israel

Turkiye Hentikan Semua Ekspor dan Impor dengan Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com