Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

23 Kampus dengan Jurusan Hukum Akreditasi Unggul, Referensi 2024

Kompas.com - 20/12/2023, 16:20 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jurusan Ilmu Hukum menjadi salah satu program studi (prodi) yang bisa dipilih siswa saat pendaftaran Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2024 jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2024.

Untuk mencari kampus dengan jurusan Ilmu Hukum, terutama di perguruan tinggi negeri (PTN), siswa bisa melihat akreditasi yang ada.

Akreditasi perguruan tinggi dikeluarkan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Peringkat Akreditasi Unggul merupakan paling atas. Setelah itu predikat Baik Sekali, Predikat Baik, dan tidak terakreditasi.

Baca juga: Beasiswa S1, S2, S3 ke China 2024, Kuliah Gratis dan Ada Uang Saku

Sementara prodi atau jurusan yang memiliki akreditasi unggul, artinya dinilai memiliki sarana, prasarana, kualitas materi perkuliahan, dan sumber daya manusia (SDM) terbaik.

Di Indonesia ada 1,048 Jurusan S1 Hukum dari kampus negeri dan swasta. Namun yang terakreditasi unggul, tercatat ada 23 PTN saja yang punya prodi hukum akreditasi unggul. 

Ada beberapa PTN yang memiliki lebih dari satu jurusan bidang Hukum yang terakreditasi unggul. 

Berikut daftar PTN Program S1 yang mempunyai Jurusan Ilmu Hukum dengan akreditasi unggul, seperti dilansir dari laman banpt.or.id, Rabu (20/12/2023).

23 PTN dengan Jurusan Hukum Terakreditasi Unggul

1. Universitas Indonesia (UI) 

  • S1 Ilmu Hukum

2. Universitas Brawijaya (UB)

  • S1 Ilmu Hukum

3. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) 

  • S1 Hukum Ekonomi Syariah (Mu'amalah)

Baca juga: 5 PTN yang Terima Siswa SMK Masuk Jurusan Kedokteran 2024

4. Universitas Syiah Kuala (USK)

  • S1 Ilmu Hukum

5. Universitas Hasanuddin (Unhas)

  • S1 Ilmu Hukum

6. Universitas Malikussaleh

  • S1 Ilmu Hukum

7. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah

  • S1 Hukum Pidana Islam

8. Universitas Islam Negeri Mahmud Yunus Batusangkar

Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com