Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

15 Guru Besar Baru UNY Dikukuhkan, Ini Daftarnya

Kompas.com - 08/05/2023, 10:41 WIB
Albertus Adit

Penulis

KOMPAS.com - Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) kembali mengukuhkan guru besar. Kali ini, pada Sabtu (6/5/2023), UNY mengukuhkan sebanyak 15 guru besar baru.

Adapun guru besar baru tersebut berasal dari 5 fakultas, yaitu Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi, Fakultas Bahasa Seni dan Budaya, Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan, Fakultas Teknik serta Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

Menurut Rektor UNY Prof. Sumaryanto, pengukuhan guru besar ini merupakan salah satu tradisi untuk mengapresiasi dan penghargaan bagi para dosen yang telah berjuang mendapatkan jabatan tertinggi.

Sekaligus merupakan wadah akademis bagi para guru besar untuk mengemukakan ide, gagasan dan informasi terkini terkait bidang keilmuan yang ditekuni.

Baca juga: Mahasiswa UNY Inovasi Sabun Anti Jerawat dari Minyak Kelapa

"Lima belas orang guru besar telah melaksanakan pidato pengukuhannya dan ini merupakan kado istimewa bagi dies natalis UNY yang ke-59," ujar Rektor dikutip dari laman UNY.

Untuk 15 guru besar baru tersebut antara lain:

Dari Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi:

1. Prof. Dr. Haryanto, M.Pd., (Guru Besar dalam Bidang Ilmu Teknologi Pembelajaran)

2. Prof. Dr. Nurtanio Agus Purwanto, M.Pd., (Guru Besar dalam Bidang Ilmu Kepemimpinan Pendidikan)

3. Prof. Dr. Budi Astuti, M.Si., (Guru Besar dalam Bidang Ilmu Bimbingan dan Konseling Pribadi-Sosial)

Dari Fakultas Bahasa Seni dan Budaya:

1. Prof. Dr. Drs. Iswahyudi, M.Hum., (Guru Besar dalam Bidang Ilmu Kajian Sejarah Kebudayaan)

2. Prof. Dr. Nur Hidayanto Pancoro Setyo Putro, Ph.D., (Guru Besar dalam Bidang Ilmu Penilaian Pembelajaran Bahasa Inggris)

Baca juga: Cek Biaya Kuliah UNY Jalur Mandiri 2023

3. Prof. Dr. Drs. I Wayan Suardana, M.Sn., (Guru Besar dalam Bidang Pengkajian Seni Rupa Tradisional)

Dari Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan:

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com