Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mahasiswa, Ini 7 Tips Memilih Judul Skripsi yang Menarik

Kompas.com - 05/07/2022, 11:37 WIB
Albertus Adit

Penulis

KOMPAS.com - Ketika sudah di semester akhir, mahasiswa S1 harus mengerjakan skripsi. Apakah kamu salah satunya? Apakah sudah menentukan topik yang akan diangkat?

Jika sudah, tentu harus memilih judul skripsi yang tepat. Tapi terkadang mahasiswa masih bingung bagaimana menentukan judul skripsi/tugas akhir yang menarik dan bagus.

Selain itu, mahasiswa juga harus mengalahkan rasa malas untuk mengerjakan skripsi. Padahal ini adalah wajib dikerjakan.

Baca juga: Mahasiswa, Ini 4 Cara Mengatasi Jerawat dengan Bahan Alami

Tips memilih judul skripsi

Dilansir dari laman Universitas Islam Nahdlatul Ulama (Unisnu) Jepara, berikut ini 7 tips memilih judul skripsi atau tugas akhir yang menarik:

1. Temukan masalah dan menentukan judul

Bagi mahasiswa yang akan mengerjakan skripsi tentu harus mencari suatu topik permasalahan. Nanti topik penelitian itu bisa diangkat menjadi topik/ tema/ judul skripsi.

Menentukan suatu topik skripsi yang berasumsi dari suatu masalah membuat kamu akan leluasa dalam mengembangkan ide, metode dan solusi dalam penyusunan skripsi.

2. Pilih tema yang bisa diselesaikan tepat waktu

Hal berikutnya ialah kami harus mempertimbangkan alokasi waktu dalam memilih judul skripsi. Pilihlah judul skripsi yang bisa kamu selesaikan, karena jangan sampai kamu memilih judul yang sulit dengan kombinasi beberapa variabel.

Sehingga di tengah proses penyusunan skripsi, kamu memilih menyerah dan hendak mengganti judul skripsi. Maka dari itu kamu dituntut bijak dalam memilih skripsi.

3. Sesuaikan jurusanmu

Tak kalah penting ialah judul atau topik skripsi harus disesuaikan dengan displin ilmu agar bisa menjadi lebih expert dalam menyusunnya.

Baca juga: Pie Mocaf Buatan Mahasiswa UNY Ini Aman bagi Anak Berkebutuhan Khusus

Skripsi yang disusun sesuai dengan jurusan kuliah membuat kamu bisa mendapatkan ide, solusi dalam proses penyusunan skripsi.

4. Pertimbangkan alokasi dana

Tips memilih judul skripsi lainnya ialah jangan lupa mempertimbangkan aspek biayanya. Karena seperti yang kita ketahui bersama, bahwa dalam menyusun sebuah skripsi biasanya membutuhkan dana yang tidak sedikit.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

15 SMA Swasta Terbaik di Jogja, Nomor 1 Sekolah Khusus Laki-laki

15 SMA Swasta Terbaik di Jogja, Nomor 1 Sekolah Khusus Laki-laki

Edu
Mendikbud Minta PTN Kembalikan Kelebihan Bayar UKT Mahasiswa

Mendikbud Minta PTN Kembalikan Kelebihan Bayar UKT Mahasiswa

Edu
Gelar 'Mini Workshop', Pulpenmas Institute Ajak Sekolah Mulai Perhatikan 'Customer Experience'

Gelar "Mini Workshop", Pulpenmas Institute Ajak Sekolah Mulai Perhatikan "Customer Experience"

Edu
Seluruh Lulusan Kelas 2024 Sinarmas World Academy Diterima di Universitas Top Dunia

Seluruh Lulusan Kelas 2024 Sinarmas World Academy Diterima di Universitas Top Dunia

Edu
7 Program Prioritas Kemenag bagi Guru dan Tendik 2024, Salah Satunya Insentif

7 Program Prioritas Kemenag bagi Guru dan Tendik 2024, Salah Satunya Insentif

Edu
11 SMA dengan Nilai UTBK Tertinggi di Tangsel, Referensi PPDB 2024

11 SMA dengan Nilai UTBK Tertinggi di Tangsel, Referensi PPDB 2024

Edu
UKT Batal Naik, Mendikbud Minta PTN Rangkul Mahasiswa yang Mengundurkan Diri

UKT Batal Naik, Mendikbud Minta PTN Rangkul Mahasiswa yang Mengundurkan Diri

Edu
PPDB Jabar 2024: Cek Dokumen yang Dibutuhkan dan Kuota Semua Jalur

PPDB Jabar 2024: Cek Dokumen yang Dibutuhkan dan Kuota Semua Jalur

Edu
Gelar Dialog di Universiti Sains Malaysia, JIC Ajak Mahasiswa Terlibat Misi Perdamaian Global

Gelar Dialog di Universiti Sains Malaysia, JIC Ajak Mahasiswa Terlibat Misi Perdamaian Global

Edu
Kisah Nikita, Sempat Alami Diskriminasi karena Disabilitas, Kini Lulus dari UGM

Kisah Nikita, Sempat Alami Diskriminasi karena Disabilitas, Kini Lulus dari UGM

Edu
20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar PPDB 2024

20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar PPDB 2024

Edu
Selain Batalkan Kenaikan UKT, Kemendikbud Juga Minta PTN Lakukan Ini

Selain Batalkan Kenaikan UKT, Kemendikbud Juga Minta PTN Lakukan Ini

Edu
LPDP Tahap 2 Dibuka Juni, Ini Perbedaan LPDP Reguler dan LPDP PTUD

LPDP Tahap 2 Dibuka Juni, Ini Perbedaan LPDP Reguler dan LPDP PTUD

Edu
BEM SI Minta Kemendikbud Revisi Permendikbud Nomor 2 Tahun 2024 soal UKT

BEM SI Minta Kemendikbud Revisi Permendikbud Nomor 2 Tahun 2024 soal UKT

Edu
Lebih dari Sekadar Akademik, Sekolah Pribadi Depok Bentuk Karakter dan Masa Depan Siswa

Lebih dari Sekadar Akademik, Sekolah Pribadi Depok Bentuk Karakter dan Masa Depan Siswa

Edu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com