Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Hal yang Perlu Diperhatikan saat Membeli Mobil Bekas

Kompas.com - 26/02/2022, 09:15 WIB
Maulana Ramadhan

Penulis

Kondisi tersebut juga tidak bergantung pada berapa jauh jarak yang sudah pernah ditempuh oleh kendaraan tersebut.

“Kalau menurut saya jarak itu tidak begitu pengaruh atau penting, yang terpenting adalah perawatannya. Semakin bagus perawatannya juga akan semakin baik kondisi mobilnya,” jelasnya.

Baca juga: Ragam Pilihan Mobil Bekas Rp 70 Jutaan per Februari 2022

5. Periksa kelengkapan surat

Terakhir adalah memastikan kelengkapan surat-surat kendaraan yang akan dibeli. Seperti STNK, BPKB, dan faktur pembelian.

Jika merasa masih ragu, Anda juga bisa melakukan pengecekan keabsahan surat-surat tersebut melalui aplikasi online yang bisa dengan mudah diakses.

“Surat-suratnya juga jangan lupa untuk dicek, pengecekan surat ini juga bisa dilakukan secara online,” katanya lagi.

(Sumber:Kompas.com/Ari Purnomo | Editor: Aditya Maulana)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com