Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membersihkan Nat Keramik Kamar Mandi dengan Bahan Rumah Tangga

Kompas.com - 27/11/2021, 15:28 WIB
Artika Rachmi Farmita

Penulis

3. Pemutih klorin

Langkah 1: Campurkan 3/4 cangkir pemutih klorin dengan 3,5 liter air hangat.

Langkah 2: Celupkan sikat berbulu lembut ke dalam pemutih klorin yang telah diencerkan.

Langkah 3: Gosok pada nat ubin untuk menghilangkan noda buih sabun.

Langkah 4: Biarkan larutan pemutih pada noda nat selama 10 menit.

Langkah 5: Gosok kembali area nat. Bilas nat ubin dengan air bersih.

 

Baca juga: 4 Bahan yang Ampuh Membersihkan Nat Keramik Kamar Mandi

4. Amonia, cuka putih, dan boraks

Langkah 1: Campur setengah cangkir cuka putih, 1/4 cangkir boraks, dan 1/2 cangkir amonia dalam ember dengan 3,5 liter air hangat.

Langkah 2: Oleskan larutan ke nat ubin dengan spons nonabrasif.

Langkah 3: Gosok pada nat ubin untuk menghilangkan buih sabun.

Langkah 4: Bilas nat dengan air bersih.

Sumber: Kompas.com (Penulis: Aniza Pratiwi | Editor: Esra Dopita Maret)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com