Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Alasan Tubuh Terasa Lelah Saat Bangun Tidur

Kompas.com - 10/01/2024, 14:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tidur memberi waktu bagi tubuh untuk beristirahat dan memulihkan sel dalam organ setelah beraktivitas.

Untuk orang dewasa dianjurkan untuk tidur selama 7-8 jam per hari, bayi selama 16 jam per hari, dan remaja selama 9 jam per hari.

Mendapatkan waktu tidur yang cukup berguna untuk menjaga mood, mencegah darah tinggi, membantu menurunkan berat badan, dan meningkatkan konsentrasi.

Namun ada kalanya seseorang yang bangun tidur justru merasakan badannya lelah, badan pegal, dan terasa pusing. Apa penyebabnya?

Baca juga: Serangan Jantung Bisa Terjadi Saat Tidur, Apa Penyebab dan Gejalanya?

Penyebab tubuh terasa lelah saat bangun di pagi hari

Ada beberapa kondisi yang menyebabkan orang tidak merasa segar namun lelah ketika bangun dari tidur di pagi hari.

Simak penjelasannya berikut ini.

1. Menggertakan gigi

Dilansir dari Medical News Today, menggertakan gigi yang dalam istilah medis disebut bruxism menjadi salah satu penyebab tubuh terasa lelah ketika bangun tidur di pagi hari.

Bruxism dapat dialami oleh seseorang selama terlelap dan ia akan mengalami beberapa gejala selain tubuh terasa lelah, yakni:

  • Gangguan tidur
  • Kerusakan gigi
  • Sakit telinga
  • Sakit kepala
  • Gangguan rahang.

Baca juga: Orang Bisa Meninggal Saat Tidur, Ini Penjelasannya Menurut Sains

2. Sindrom kaki gelisah

Sindrom kaki gelisah adalah gangguan yang ditandai dengan dorongan secara tidak terkendali untuk menggerakkan kaki ketika tidur.

Kondisi tersebut biasanya disebabkan oleh rasa tidak nyaman pada kaki, betis, atau paha.

Bila seseorang mengalami sindrom kaki gelisah, ia berpotensi mengalami kelelahan setelah bangun tidur.

3. Periodic limb movements disorder (PLMD)

PLMB adalah gangguan yang terjadi tanpa disadari dan secara berkala ketika seseorang menggerakan anggota tubuhnya selama tidur.

Kondisi tersebut menyebabkan anggota tubuh bergerak secara berulang setiap 15-40 detik.

PLMB sebaiknya tidak diabaikan karena kondisi ini dapat mengganggu tidur dan menyebabkan kelelahan di pagi hari yang berlanjut sepanjang hari.

Baca juga: Kisah Went, Wanita yang Terbangun dari Tidur dengan Aksen Asing, Apa yang Terjadi?

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua (JHT) BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua (JHT) BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Tren
Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Tren
4 Jenis Ikan Tinggi Histamin, Waspadai Potensi Keracunan Makanan

4 Jenis Ikan Tinggi Histamin, Waspadai Potensi Keracunan Makanan

Tren
Resmi, Berikut Rincian Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024

Resmi, Berikut Rincian Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024

Tren
Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 1-2 Juni 2024

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 1-2 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Apa Manfaat Kesehatan Setop Minum Kopi? | Budisatrio Bantah Maju Pilkada Jakarta 2024

[POPULER TREN] Apa Manfaat Kesehatan Setop Minum Kopi? | Budisatrio Bantah Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Link Download Twibbon Resmi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024

Link Download Twibbon Resmi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024

Tren
Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Tren
8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

Tren
30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

Tren
Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Tren
Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Tren
Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tren
Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Tren
Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com